Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

POCO M5 Hadir dengan Helio G99, M5s dengan Helio G95

POCO M5 (kiri) dan POCO M5s. (GSM Arena)
POCO M5 (kiri) dan POCO M5s. (GSM Arena)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - POCO meluncurkan dua produk smartphone baru di seri M, yaitu POCO M5 dan POCO M5s, pada 5 September 2022. Perusahaan membanggakan pemakaian chipset Helio G-series oleh Mediatek dan baterai 5.000 mAh yang besar.

POCO M5

Smartphone ini memiliki LCD 6,58 inci dengan resolusi Full HD+ dan kecepatan refresh 90Hz, serta kecepatan pengambilan sampel sentuh 240Hz. Ada perlindungan Gorilla Glass di bagian atas layar.

Pada bagian belakang, terdapat tiga kamera yang dipasang di sebuah pulau yang membentang dari ujung ke ujung di bagian belakang. Kamera utama 50 MP f/1.8 dibantu oleh unit kedalaman 2MP f/2.4 makro dan 2MP f/2.4. Sedangkan kamera selfie 5 MP.

POCO M5 menggunakan chipset Helio G99 - yang pertama dalam seri yang dibangun di atas teknologi proses 6nm oleh TSMC, dengan memiliki dua inti CPU Cortex-A76 yang berjalan pada 2.2GHz dan enam unit Cortex-A55 pada 2.0GHz. Pada POCO M5 dipasangkan dengan RAM LPDDR4X 4GB atau 6GB dan penyimpanan UFS 2.2 64GB atau 128GB. Ada juga slot microSD untuk penyimpanan tambahan.

Sistem operasi yang digunakan MIUI 13 di atas Android 12. Smartphone yang memiliki berat 201 gram memasang baterai 5.000 mAh dengan dukungan pengisian daya 18W.

Desain bagian belakang plastik dengan sentuhan akhir yang kasar. Variasi  warna yang tersedia adala Hitam, Hijau, dan POCO Yellow yang unik.

Harga awal untuk versi 4/64 GB adalah €189, varian 4/128 GB adalah €209, sedangkan 6/128 GB sebesar  €229. Pembeli pertama akan mendapatkan diskon awal sebesar €20 setelah penjualan dimulai 6 September 2022.

POCO M5s

Smartphone ini menawarkan layar AMOLED 6,43 inci, tetapi berbeda dengan saudaranya, refresh rate pada 60Hz. POCO M5s menggunakan chipset Helio G95 12nm yang tiba hampir dua tahun lalu.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

M5s mendapatkan pengaturan kamera yang lebih baik daripada M5. Pada bagian belakang dengan kamera utama 64MP f/1.8 yang digabungkan dengan kamera ultrawide 8MP f/2.2 dengan FoV 118 derajat. Juga ada kamera 2MP untuk makro dan kedalaman. Sedangkan pada kamera depan, terselip di dalam lubang punch memiliki sensor 13MP.

Kapasitas baterai yang dipasang 5.000 mAh, namun memiliki pengisian cepat lebih besar 33W. Perusahaan menjanjikan mengisi sel 5.000 mAh hanya dalam waktu satu jam. POCO M5s juga memiliki NFC, pemindai sidik jari yang dipasang di samping, jack audio 3,5 mm, dan peringkat IP53.

Semua spesifikasi ini mungkin terdengar asing karena ponsel ini sudah tersedia dengan dua nama lain - Redmi Note 10S dan Redmi Note 11 SE di India. Satu perbedaan utama adalah perangkat lunak - POCO M5s menggunakan MIUI 13 terbaru berdasarkan Android 12.

POCO M5s dijual dalam warna Abu-abu, Putih, dan Biru di pengecer online besar seperti Amazon, AliExpress, Shoppee, Lazada, dan lainnya.

Harga mulai dari €209 untuk 4/64 GB, €229 untuk 4/128 GB, dan €249 untuk 6/128 GB. Juga tersedia diskon awal €20 untuk semua orang yang membeli pada 6 September 2022.

GSM ARENA

Baca:
Bidik Gen Z dan Alfa, POCO C40 Resmi Dirilis Hari Ini

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.




Video Pilihan


Ponsel OnePlus 12 Tengah Digarap, Ini Bocoran Terbarunya

11 jam lalu

OnePlus 11 Jupiter Rock. gsmarena.com
Ponsel OnePlus 12 Tengah Digarap, Ini Bocoran Terbarunya

OnePlus 12 diprediksi hadir dengan resolusi quad-HD dengan refresh rate 120Hz.


Penggunaan WhatsApp Lebih dari Satu iPhone, Bagaimana Caranya?

19 jam lalu

Ilustrasi WhatsApp
Penggunaan WhatsApp Lebih dari Satu iPhone, Bagaimana Caranya?

WhatsApp telah meluncurkan fitur companion mode untuk iPhone


Ponsel Samsung Galaxy S23 Ultra Tercebur, Pejabat di India Ini Nekat Kuras Waduk

1 hari lalu

Waduk di Negara Bagian Chattisgarh, India, yang airnya dibuang demi selamatkan ponsel Samsung Galaxy S23 Ultra milik seorang pejabat. Indian Express
Ponsel Samsung Galaxy S23 Ultra Tercebur, Pejabat di India Ini Nekat Kuras Waduk

Seberapa jauh Anda harus bertindak demi ponsel Anda? Pejabat di India, pemilik ponsel Samsung Galaxy S23 Ultra, berikan jawabnya.


Galaxy S23 FE Tidak Pakai Chipset Snapdragon, Ini Spesifikasinya

1 hari lalu

Ponsel seri Galaxy S23 baru dari Samsung dipamerkan saat Samsung Electronics meluncurkan ponsel andalan terbarunya di San Francisco, California, 1 Februari 2023. REUTERS/Peter DaSilva
Galaxy S23 FE Tidak Pakai Chipset Snapdragon, Ini Spesifikasinya

Menurut informasi terbaru, Samsung telah memutuskan untuk menggunakan prosesor Exynos 2200 internal sendiri untuk Galaxy S23 FE mendatang.


Redmi Note 12T Pro Rilis dengan Dimensity 8200 Ultra, Harga Mulai Rp 3,3 Juta

1 hari lalu

Redmi Note 12T Pro (GSM Arena)
Redmi Note 12T Pro Rilis dengan Dimensity 8200 Ultra, Harga Mulai Rp 3,3 Juta

Redmi Note 12T Pro akan tersedia untuk pembelian pertama kali besok (31 Mei) di pasar Cina.


Xiaomi Redmi Note 12T Pro Rilis dengan Dimensity 8200 Ultra dan LCD 144 Hz

1 hari lalu

Redmi Note 12T Pro (GSM Arena)
Xiaomi Redmi Note 12T Pro Rilis dengan Dimensity 8200 Ultra dan LCD 144 Hz

Redmi Note 12T Pro menggunakan chipset Dimensity 8200 Ultra sama seperti yang digunakan Xiaomi Civi 3


Siswi SMP di Jaktim Luka-luka Terseret Motor Karena Ponselnya Dijambret

2 hari lalu

Ilustrasi penjambretan. Swns.com
Siswi SMP di Jaktim Luka-luka Terseret Motor Karena Ponselnya Dijambret

Siswi SMP tersebut berhasil mempertahankan ponsel dan gagal dijambret. Namun ia luka-luka di pinggul dan kaki.


Ponsel Disita, Murid Bakar Asrama Sekolah di Guyana Sebabkan 19 Rekannya Tewas

7 hari lalu

Sisa-sisa asrama sekolah yang terbakar di Mahdia, Guyana, 22 Mei 2023.  Kepresidenan Guyana /Handout via REUTERS
Ponsel Disita, Murid Bakar Asrama Sekolah di Guyana Sebabkan 19 Rekannya Tewas

Seorang siswa membakar asrama sekolah di Guyana hingga menewaskan 19 murid, gara-gara ponsel miliknya disita.


Intelijen Jerman Buka Lowongan Kerja Menjadi Mata-mata, Ini Syaratnya

8 hari lalu

Badan Intelijen Luar Negeri Republik Federal Jerman di Berlin, Jerman. REUTERS/Axel Schmidt
Intelijen Jerman Buka Lowongan Kerja Menjadi Mata-mata, Ini Syaratnya

Dinas intelijen luar negeri Jerman BND membuka lowongan kerja mata-mata. Namun, ada sejumlah syarat, termasuk tidak boleh bekerja dari rumah


Begini Android 14 Akan Bikin Fitur Screen Recording Lebih Baik

9 hari lalu

Android 14. Foto : Google
Begini Android 14 Akan Bikin Fitur Screen Recording Lebih Baik

Android 14 versi Beta yang kedua sudah tersedia untuk beberapa smartphone sejak Google merilisnya pada 10 Mei 2023.