Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Traffic Twitter Anjlok Threads Melonjak, Mengapa?

image-gnews
Logo Threads dan Twitter. REUTERS/Dado Ruvic/Illustration/File Photo
Logo Threads dan Twitter. REUTERS/Dado Ruvic/Illustration/File Photo
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Beberapa hari terakhir ini menjadi masa-masa yang tidak baik untuk Twitter dan Elon Musk, pasca ada yang baru di “ranah” mereka yakni Threads. Aplikasi anyar ini tampaknya menarik perhatian banyak orang.

Munculnya Threads berdampak pada angka terbaru traffic Twitter yang mengalami penurunan besar.

Mengutip Times of India, hal itu terkuak dari unggahan tweet CEO Cloudflare, Matthew Prince yang memperlihatkan grafik data DNS Twitter sedang mengalami penurunan. Sejak awal Juli 2023 traffic pengguna di Twitter menurun. Pada sepekan terakhir ini, Twitter mencapai angka terendahnya dalam enam bulan terakhir.

Sementara itu, Threads sedang “on fire” dalam hal menggaet pengguna dan jumlah unduhan. Sejauh ini Threads menyentuh hampir 100 juta unduhan, membuatnya menjadi penantang serius Twitter.

Sebuah laporan oleh Sensor Tower mengungkapkan bahwa orang India telah mengunduh aplikasi Threads paling banyak di dunia. Data mengungkapkan bahwa pada hari pertama unduhan terbanyak berasal dari India. 

Sekitar 22 persen dari total unduhan berasal dari India, diikuti oleh Brasil dan AS, yang masing-masing memiliki 16 persen dan 14 persen unduhan. Pada hari pertama, berdasarkan data, 25 persen unduhan ada di iOS sedangkan 75 persen sisanya ada di Android.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Integrasi dengan Instagram tentu tampaknya memiliki peran dalam hal ini. Selama memiliki akun Instagram, pengguna tidak memerlukan akun terpisah. Segera setelah pengguna mengunduh Threads dan membukanya, aplikasi akan secara otomatis menampilkan Instagram handle sebagai “pintu” untuk masuk.

Tidak diperlukan kata sandi selama pengguna Threads memiliki akun di aplikasi Instagram. Sementara itu, Twitter telah membatasi pengguna di jumlah tweet yang bisa mereka baca dalam sehari. Perusahaan mengatakan ini untuk memastikan bahwa tidak ada scrapping data yang dilakukan dari platform. Belum jelas apakah pembatasan itu masih ada atau tidak.

Pilihan editor : Heboh Threads, 5 Hal Ancaman Hukum Twitter kepada Meta

 

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Layanan Internet Starlink Sudah Bisa Dipesan, Biaya Langganan Rp750 Ribu per Bulan

7 jam lalu

Tampilan muka Starlink. starlink.com
Layanan Internet Starlink Sudah Bisa Dipesan, Biaya Langganan Rp750 Ribu per Bulan

Perusahaan penyedia jasa telekomunikasi dan layanan internet milik Elon Musk, Starlink mulai menawarkan layanannya untuk masyarakat di Indonesia.


Izin Operasi Starlink Rampung, Kominfo: Kecil Peluang Masuk Jakarta

2 hari lalu

Layanan internet Starlink dari SpaceX terdiri dari ground terminal (kanan) dan antena untuk internet satelit kecepatan tinggi. Dok.SpaceX
Izin Operasi Starlink Rampung, Kominfo: Kecil Peluang Masuk Jakarta

Kominfo akhirnya mengizinkan masuknya layanan Starlink ke Indonesia. Bukan untuk kota besar, Starlink didorong masuk ke wilayah terisolir.


Marselino Ferdinan Dihujat Netizen Usai Timnas Indonesia U-23 Kalah Lawan Irak di Piala Asia U-23 2024

2 hari lalu

Pesepak bola Timnas Indonesia U-23 Marselino Ferdinan (kiri) melewati hadangan pesepak bola Timnas Irak U-23 Karrar Mohammed Ali (kanan) dalam pertandingan perebutan tempat ketiga Piala Asia U-23 2024 di Stadion Abdullah bin Khalifa, Doha, Qatar, Jumat dinihari, 3 Mei 2024. ANTARA/PSSI
Marselino Ferdinan Dihujat Netizen Usai Timnas Indonesia U-23 Kalah Lawan Irak di Piala Asia U-23 2024

Marselino Ferdinan menjadi sorotan di media sosial usai timnas Indonesia u-23 dikalahkan Irak 1-2 di perebutan peringkat ketiga Piala Asia U-23 2024.


Luhut Sebut Starlink Milik Elon Musk Diluncurkan di RI Dua Pekan Lagi, Akan Diumumkan di Bali

2 hari lalu

Menko Marves Luhut Binsar Pandjaitan memberi sambutan saat acara penandatanganan dokumen transaksi pengambilalihan saham Divestasi PT Vale Indonesia Tbk. di Jakarta, Senin, 26 Februari 2024. TEMPO/Tony Hartawan
Luhut Sebut Starlink Milik Elon Musk Diluncurkan di RI Dua Pekan Lagi, Akan Diumumkan di Bali

Menteri Luhut menyebutkan layanan internet berbasis satelit Starlink bakal diluncurkan dalam dua pekan ke depan atau pertengahan Mei 2024.


Rayakan Hari Pendidikan Nasional Lewat 35 Link Twibbon Ini

4 hari lalu

Dua orang anak suku bajo membaca buku sambil menunggu perahu tumpangan untuk mengantarnya ke sekolah di Pulau Papan, Desa Kadoa, Tojo Una-Una, Sulawesi Tengah, (13/5). Anak suku Bajo hanya bersekolah hingga tingkatan SD karena tingkatan SMP harus menyeberang ke pulau lain dengan jarak yang lebih jauh. TEMPO/Fahmi Ali
Rayakan Hari Pendidikan Nasional Lewat 35 Link Twibbon Ini

35 Twibbon Hari Pendidikan Nasional, silakan download dan upload untuk merayakannya.


iPad: Game Nintendo Dimainkan dengan Emulator Delta

4 hari lalu

Logo Nintendo. (comikbook.com)
iPad: Game Nintendo Dimainkan dengan Emulator Delta

Setelah dirilis di App Store untuk iPhone, emulator Nintendo populer Delta akan hadir untuk versi iPad


Semarakkan Hari Buruh Internasional dengan 30 Link Twibbon Ini

5 hari lalu

Ilustrasi buruh. Pixabay
Semarakkan Hari Buruh Internasional dengan 30 Link Twibbon Ini

Twibbon dapat digunakan untuk turut menyemarakkan Hari Buruh Internasional pada 1 Mei 2024. Silakan unggah dan tayang.


Seperti di Amerika, TikTok Bisa Dibatasi di Indonesia Jika Melanggar Kebijakan Ini

5 hari lalu

Ilustrasi TikTok. shutterstock.com
Seperti di Amerika, TikTok Bisa Dibatasi di Indonesia Jika Melanggar Kebijakan Ini

Kominfo mengaku telah mengatur regulasi terkait pelanggaran data pribadi oleh penyelenggara elektronik seperti TikTok.


Threads Menguji Fitur Mengarsipkan Unggahan Otomatis

8 hari lalu

Threads. shutetrstock.com
Threads Menguji Fitur Mengarsipkan Unggahan Otomatis

Threads menguji fitur baru yang memungkinkan pengguna mengarsipkan unggahan secara manual maupun otomatis ketika diatur dalam jangka waktu tertentu


Kereta Cepat Jakarta-Surabaya, Kisah Komikus Jepang Sindir Indonesia Lebih Pilih Cina 6 Tahun Lalu

8 hari lalu

Rute Kereta Cepat Jakarta-Surabaya Bakal Diubah
Kereta Cepat Jakarta-Surabaya, Kisah Komikus Jepang Sindir Indonesia Lebih Pilih Cina 6 Tahun Lalu

Jauh sebelum wacana kereta cepat Jakarta-Surabaya, ada komikus yang pernah sindir Indonesia lebih pilih Cina dari pada Jepang.