Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Humane AI Pin akan Dikirimkan ke Pembeli pada Maret 2024

image-gnews
Humane AI Pin. Foto : HUMANE
Humane AI Pin. Foto : HUMANE
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Setelah masa pre-order pada 16 November 2023, perusahaan rintisan atau start up Humane kini mengumumkan, perangkat AI ini akan mulai disalurkan pada Maret 2024. Kabar itu diungkapkan perusahaan dalam unggahan dalam akun X. Perangkat ini tersedia dalam tiga pilihan warna eclipse, lunar, equinox. Ada biaya bulanan sebesar 24 dolar Amerika (sekitar Rp376 ribu) untuk langganan Humane yang sudah termasuk nomor telepon dan jangkauan data melalui jaringan T-Mobile.

Tentang Humane AI Pin

AI Pin dirancang untuk dipakai di pakaian dan bisa ditepuk untuk berbicara dengan asisten virtual yang didukung oleh teknologi dari OpenAI, pembuat ChatGPT, dan kekuatan komputasi awan dari Microsoft. Perangkat ini menggunakan sistem proyeksi laser untuk menampilkan teks dan gambar monokromatis di tangan pengguna, dikutip dari Reuters.

Mengutip Gadgets Now, perangkat ini dilengkapi model GPT-4 OpenAI dan Model AI Microsoft. Ditenagai oleh prosesor Snapdragon dari Qualcomm yang modelnya tidak diungkapkan, AI Pin menggabungkan sejumlah fitur seperti kamera, depth, dan sensor gerak.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Perangkat ini dilengkapi kamera 13 megapiksel dengan dukungan perekaman video yang direncanakan akan hadir setelah pembaruan perangkat lunak. Ini juga mencakup Personic Speaker untuk pengalaman audio yang dipersonalisasi dan konektivitas headphone Bluetooth.

AI Pin dilengkapi dengan proyektor kecil yang memancarkan ikon laser dan teks ke telapak tangan pengguna. Perangkat diaktifkan melalui suara, sentuhan, gerakan, atau tampilan laser. Perangkat akan berada dalam mode tidak aktif secara default sebelum digunakan. Pengguna dapat mengaktifkannya secara manual dengan mengetuk. Trust Light akan berkedip untuk memberitahu pengguna ketika data sedang dikumpulkan.

AI Pin menggunakan sistem operasi Cosmos. Sistem operasi ini dirancang untuk secara otomatis menyalurkan pertanyaan pengguna yang sesuai ke perangkat. Itu tanpa perlu mengunduh dan mengelola aplikasi secara manual. Perangkat yang didukung oleh OpenAI dan Microsoft ini menawarkan berbagai alat AI. Ini termasuk memproyeksikan ID penelepon untuk panggilan masuk, merangkum email harian, mengidentifikasi makanan dan nilai gizinya, dan menjawab pertanyaan berbasis konteks.

Pilihan Editor: Humane Meluncurkan AI Pin, Perangkat Kecerdasan Buatan untuk Dipasang di Pakaian

Iklan

Berita Selanjutnya



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Apple Hapus Aplikasi yang Dapat Hasilkan Gambar Telanjang Menggunakan AI Generatif dari App Store

1 hari lalu

Logo Apple. TEMPO/Wawan Priyanto
Apple Hapus Aplikasi yang Dapat Hasilkan Gambar Telanjang Menggunakan AI Generatif dari App Store

Apple telah secara aktif membangun reputasi untuk pengembangan AI yang bertanggung jawab, bahkan sampai melisensikan data pelatihan secara etis.


Apple Singkirkan 3 Aplikasi AI yang Bisa Bikin Foto Telanjang dari App Store

1 hari lalu

Ilustrasi kecerdasan buatan atau AI. Dok. Shutterstock
Apple Singkirkan 3 Aplikasi AI yang Bisa Bikin Foto Telanjang dari App Store

Menurut keterangan Apple, tiga aplikasi AI itu melabeli dirinya sebagai generator seni. Sudah ada di App Store dua tahun.


OpenAI Memperluas Ekspansi dengan Membuka Kantor di Tokyo

2 hari lalu

Ilustrasi OpenAI. REUTERS/Dado Ruvic
OpenAI Memperluas Ekspansi dengan Membuka Kantor di Tokyo

OpenAI berekspansi ke Asia dengan membuka kantor baru di Tokyo, Jepang. Perusahaan ini merilis model GPT-4 yang dioptimalkan untuk Jepang.


Apple Kebut Pengembangan AI Model Bahasa Besar untuk Iphone

3 hari lalu

Gambaran artistik iPhone 16 dan tombol Capture. Gsmarena.com
Apple Kebut Pengembangan AI Model Bahasa Besar untuk Iphone

Apple dikabarkan sedang mengembangkan sistem AI dengan model bahasa besar (LLM) untuk mengaktifkan fitur Device Generative AI di perangkatnya.


Qualcomm Meluncurkan Snapdragon X Plus

3 hari lalu

Ilustrasi Qualcomm Snapdragon X Elite. (Qualcomm)
Qualcomm Meluncurkan Snapdragon X Plus

Qualcomm merilis chip terbaru mereka bernama Snapdragon X Plus untuk performa di laptop dengan dukungan kecanggihan AI


Bahas Pengembangan AI, Microsoft Diagendakan Bertemu Empat Perusahaan Raksasa Teknologi

3 hari lalu

Ilustrasi Logo Microsoft. REUTERS/Dado Ruvic
Bahas Pengembangan AI, Microsoft Diagendakan Bertemu Empat Perusahaan Raksasa Teknologi

Microsoft menyusun agenda pertemuan untuk membicarakan artificial intelligence atau AI bersama para eksekutif raksasa teknologi di Korea Selatan.


Meta AI Resmi Diluncurkan, Ini Fitur-fitur Menariknya

5 hari lalu

Ilustrasi Logo Meta. REUTERS/Dado Ruvic
Meta AI Resmi Diluncurkan, Ini Fitur-fitur Menariknya

Chatbot Meta AI dapat melakukan sejumlah tugas seperti percakapan teks, memberi informasi terbaru dari internet, menghubungkan sumber, hingga menghasilkan gambar dari perintah teks.


Microsoft Rilis Phi-3 Mini, Model AI Kecil dengan Kemampuan Besar

5 hari lalu

Logo Microsoft terlihat di Los Angeles, California A.S. pada Selasa, 7 November 2017. (ANTARA/REUTERS/Lucy Nicholson/am.)
Microsoft Rilis Phi-3 Mini, Model AI Kecil dengan Kemampuan Besar

Microsoft luncurkan model bahasa AI kecil, Phi-3 Kemampuannya setara dengan teknologi pintar yang dilatih penuh.


Deepfake Ancam Bisnis di Indonesia, Tren Penggunaannya Meningkat Berkat AI

5 hari lalu

Founder and Group CEO VIDA, Niki Luhur, saat diwawancarai perihal bahaya teknologi deepfake terhadap keamanan bisnis di Indonesia, Rabu, 24 April 2024. TEMPO/Alif Ilham Fajriadi
Deepfake Ancam Bisnis di Indonesia, Tren Penggunaannya Meningkat Berkat AI

Teknologi deepfake meningkat pesat. Salah satunya dipicu oleh hadirnya kecerdasan buatan alias AI.


DANA Gandeng Microsoft untuk Meningkatkan Produktivitas Kerja Berbasis AI dengan GitHub Copilot

5 hari lalu

Developer DANA mempercepat proses coding dengan Github Copilot dan Copilot Chat (DANA-Microsoft)
DANA Gandeng Microsoft untuk Meningkatkan Produktivitas Kerja Berbasis AI dengan GitHub Copilot

Sejak Februari 2024, hampir 300 developer DANA telah menggunakan GitHub Copilot dalam pekerjaan sehari-hari