Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

ITS dan UI Jadi Juara Lomba Perahu Robotik di Amerika Serikat

Editor

Erwin prima

image-gnews
Titel jawara dalam kompetisi nasional Deconbotion 2015, Sabtu (5/12), mendorong Tim Barunastra ITS untuk berprestasi di kancah dunia. its.ac.id KOMUNIKA ONLINE
Titel jawara dalam kompetisi nasional Deconbotion 2015, Sabtu (5/12), mendorong Tim Barunastra ITS untuk berprestasi di kancah dunia. its.ac.id KOMUNIKA ONLINE
Iklan

TEMPO.CO, Surabaya - Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) Surabaya dan Universitas Indonesia (UI) meraih juara dalam International RoboBoat Competition 2016 di Virginia, Amerika Serikat, 4-10 Juli 2016.

Dalam lomba perahu robotik tingkat dunia itu, tim Barunastra dari ITS memperoleh juara ketiga dan tim Universitas Indonesia (UI) mendapat peringkat kelima.

“Alhamdulillah, kami berhasil menjadi juara ketiga. Padahal ini baru kali pertama kali bagi kami berlaga di kompetisi itu," kata Ketua Tim Barunastra RoboBoat ITS, Darwin Setiyawan, melalui siaran pers, Senin, 11 Juli 2016. Tim ITS juga menyabet penghargaan Best Speed and Maneuverability.

International RoboBoat Competition ialah lomba kecepatan dan ketepatan yang diselenggarakan AUVSI Foundation, Amerika, setiap tahun. Ini merupakan penyelenggaraan kesembilan, yang diikuti beberapa negara, di antaranya Amerika Serikat, Korea Selatan, dan India.

Keberhasilan yang diperoleh timnya, kata Darwin, berkat beberapa kelebihan dari kapal buatan tim Barunastra. Mereka mendesain kapal jenis catamaran. Panjang lambungnya 110 sentimeter, lebar 50 sentimeter, dan tinggi 14 sentimeter dengan berat 10 kilogram. "Sehingga stabilitas dan tahanannya kecil serta manuvernya lincah," ujarnya.

Sistem elektronik kapal menggunakan teknologi ponsel pintar Android sebagai sensor image processing dan GPS. Lalu, kontrol utama menggunakan microcontroller STM34F4. Tim ITS juga menggunakan sensor Ultrasonic SRF04 (sensor jarak) serta sensor hydrophone untuk mendeteksi frekuensi bawah air.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Dengan keseluruhan sistem elektronik kami yang lebih kompleks dan kecepatan proses data yang lebih cepat, kapal dapat melaju dengan cepat, tapi tepat," katanya.

Juara pertama tahun ini diraih oleh tim dari Georgia Institute of Technology. Florida Atlantic University memperoleh juara kedua. Pada tahun-tahun sebelumnya, Indonesia diwakili tim dari Universitas Diponegoro Semarang dan Politeknik Elektronika Negeri Surabaya (PENS).

Sebelumnya, di tingkat nasional, tim Barunastra ITS telah mendapatkan gelar Best Design di Kontes Kapal Cepat Tak Berawak Nasional (KKTCBN) di UI, Jakarta, 2014. Selanjutnya, di pada 2015, tim Barunastra berhasil meraih juara pertama tingkat nasional pada kompetisi Deconbotion di Universitas Diponegoro.

ARTIKA RACHMI FARMITA

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Arab Saudi Bagikan 40 Juta Botol Air Zamzam Setiap Hari kepada Jemaah Haji, Juga Pakai Robot Canggih

10 hari lalu

Ketua Dewan Pengurus Dua Masjid Suci Arab Saudi, Sheikh Dr. Abdulrahman bin Abdulaziz Al-Sudais, meresmikan robot pintar yang membagikan air zamzam, 12 Juni 2021.[Saudi Gazette]
Arab Saudi Bagikan 40 Juta Botol Air Zamzam Setiap Hari kepada Jemaah Haji, Juga Pakai Robot Canggih

Arab Saudi membagikan 40 juta botol air zamzam setiap hari kepada jemaah haji untuk mencegah dehidrasi di tengah suhu udara 51,8 derajat Celcius.


Dua Prodi Vokasi ITS Masuk Daftar Tiga Prodi Paling Diminati di SNBT 2024

15 hari lalu

Arsip foto gerbang pintu masuk kampus Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) Surabaya. ANTARA/HO-Humas ITS.
Dua Prodi Vokasi ITS Masuk Daftar Tiga Prodi Paling Diminati di SNBT 2024

ITS berhasil mempertahankan posisi sebagai peraih rerata nilai UTBK tertinggi keempat nasional


Segudang Inovasi Antasena Falcon, Mobil Bertenaga Hidrogen Buatan Mahasiswa ITS

18 hari lalu

Prototipe mobil hemat energi generasi ke-9, Antasena Falcon, buatan mahasiwa ITS (Dok. ITS)
Segudang Inovasi Antasena Falcon, Mobil Bertenaga Hidrogen Buatan Mahasiswa ITS

Mahasiswa ITS kembali memperbaharui Antasena, mobil hemat energi, menjelang ajang SEM 2024. Desainnya kian ringan dan efisien.


Cara Startup Milik Mahasiswa ITS Menyulap Tumbuhan Mikroalga jadi Pembersih Udara

18 hari lalu

Mahasiswa ITS ciptakan Air Purifier berbasis Bioteknologi Mikroalga (Dok. ITS)
Cara Startup Milik Mahasiswa ITS Menyulap Tumbuhan Mikroalga jadi Pembersih Udara

Aither, startup besutan mahasiswa ITS, mengembangkan alat pembersih udara berbasis mikroalga, tumbuhan air penyerap CO2.


Begini Wujud Proyek REIDI di ITS, Living Laboratory Termegah di Indonesia

21 hari lalu

Tampilan denah Renewable Energy Integration Demonstrator of Indonesia (REIDI) di ITS (Dok. Humas ITS)
Begini Wujud Proyek REIDI di ITS, Living Laboratory Termegah di Indonesia

Pengembangan REIDI, proyek kongsi ITS dan Universitas Teknologi Nanyang, tengah berjalan. Diklaim sebagai living laboratory terbesar di Indonesia.


Surabaya Pecahkan Rekor MURI dengan Pembentukan Pos Bantuan Hukum Terbanyak

28 hari lalu

Surabaya Pecahkan Rekor MURI dengan Pembentukan Pos Bantuan Hukum Terbanyak

Surabaya kembali menorehkan prestasi gemilang dalam peringatan Hari Jadi Kota Surabaya (HJKS) ke-731 yang berlangsung khidmat di Taman Surya Balai Kota Surabaya, Jumat, 31 Mei 2024.


UKT ITS Tetap, Tapi IPI Naik Hampir Dua Kali Lipat

28 hari lalu

Arsip foto gerbang pintu masuk kampus Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) Surabaya. ANTARA/HO-Humas ITS.
UKT ITS Tetap, Tapi IPI Naik Hampir Dua Kali Lipat

ITS menetapkan penambahan kelompok UKT menjadi 9 kelompok untuk jalur regular atau di luar jalur Mandiri.


ITS Buka Seleksi Mandiri Mahasiswa, Ada Tes Khusus untuk 3 Prodi Desain

29 hari lalu

Gedung Graha Sepuluh Nopember, Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS), yang menjadi pusat kegiatan mahasiswa dan dosen, di Surabaya, Jawa Timur, 2007. [TEMPO/ Sunudyantoro; SD20070712037] KOMUNIKA ONLINE
ITS Buka Seleksi Mandiri Mahasiswa, Ada Tes Khusus untuk 3 Prodi Desain

ITS menyediakan dua skema jalur seleksi mandiri mahasiswa baru 2024. Beberapa prodi menetapkan persyaratan tambahan.


ITS Buka Program Studi Rekayasa Keselamatan Proses

30 hari lalu

Arsip foto gerbang pintu masuk kampus Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS) Surabaya. ANTARA/HO-Humas ITS.
ITS Buka Program Studi Rekayasa Keselamatan Proses

ITS membuka program studi S1 Rekayasa Keselamatan Proses. Diklaim sebagai prodi pertama dan satu-satunya di Indonesia.


Mengenal Mikroalga, Tumbuhan Air yang Menyerap CO2 Dalam Waktu Singkat

35 hari lalu

Mikroalga, salah satu jenis tumbuhan renik yang mampu menyerap karbon secara efektif (Dok. ITS news)
Mengenal Mikroalga, Tumbuhan Air yang Menyerap CO2 Dalam Waktu Singkat

Pakar Biokimia ITS mengembangkan mikroalga, tumbuhan renik di perairan, sebagai alat penyerap emisi karbon yang efektif.