Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Review Ghost of Tsushima Director's Cut: Konten Ekstra Lima Jam di Pulau Iki

image-gnews
Ghost of Tsushima: Director's Cut dari PlayStation Studios (Sumber: Sucker Punch)
Ghost of Tsushima: Director's Cut dari PlayStation Studios (Sumber: Sucker Punch)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Ghost of Tsushima: Director's Cut, yang rilis pada pertengahan Agustus lalu, adalah rilisan terbaru PlayStation Studios yang mencoba memperbarui dan melengkapi versi awal Ghost of Tsushima. Pembaharuan disampaikan lewat penambahan fitur yang mayoritas hanya bisa dinikmati oleh pemilik console PlayStation 5 (PS5). Sementara itu, pelengkapan cerita disampaikan lewat side-story yang mengambil lokasi di Ikishima, pulau kecil di tenggara Tsushima.

Dari kedua hal tersebut, side-story di Ikishima jelas jualan utama Ghost of Tsushima: Director's Cut. Seperti kebanyakan produk budaya populer yang memiliki label Director's Cut, kisah di Ikishima bertujuan untuk memberikan informasi yang lebih lengkap soal kisah Ghost of Tsushima. Informasi tersebut tentu tidak bisa bersifat wajib, namun memberikan nilai tambah jika dimainkan.

Setting waktu Ikishima bergantung pada seberapa jauh gamer sudah memainkan kisah utama Ghost of Tsushima. Jika gamer sudah lebih dulu menamatkan versi awal Ghost of Tsushima, maka sejumlah dialog atau petunjuk akan mengarah pada kisah Ikishima mengambil waktu setelah kejatuhan Khotun Khan. Khotun Khan, sepupu dari Kubilai Khan dan cucu dari Genghis Khan, adalah antagonis utama kisah Ghost of Tsushima

Sementara itu, jika gamer belum menamatkan versi awal, maka dialog akan menekankan pada masih berlangsungnya invasi Mongol di Tsushima. Walau begitu, gamer harus mencapai titik Toyotama di kisah utama Ghost of Tsushima dulu sebelum bisa mengakses Iki. 

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Vivo X100 Ultra Meluncur dengan Lensa Periskop 200 MP, Harga Mulai Rp 14,5 Juta

23 jam lalu

Vivo X100 Ultra. Foto : vivo
Vivo X100 Ultra Meluncur dengan Lensa Periskop 200 MP, Harga Mulai Rp 14,5 Juta

Vivo X100 Ultra menyita perhatian karena menawarkan sistem kamera ponsel yang tergolong paling mumpuni saat ini. Simak selengkapnya.


Daftar Game yang Tersedia Secara Gratis di PlayStation Store Bulan Ini

2 hari lalu

Ilustrasi PlayStation Store. Playstation.com
Daftar Game yang Tersedia Secara Gratis di PlayStation Store Bulan Ini

Bagi mereka yang belum menjadi anggota Playstation Store Plus, game tersebut tidak dapat diakses kecuali jika mereka berlangganan dahulu.


Game XDefiant akan Diluncurkan 21 Mei 2024, Bagaimana Isi Permainannya?

4 hari lalu

Ilustrasi XDefiant dari Ubisoft (Dok. Ubisoft Store)
Game XDefiant akan Diluncurkan 21 Mei 2024, Bagaimana Isi Permainannya?

Unisoft perusahaan pengembang game XDefiant


Jebol, 30 Lebih Game Tinggalkan PlayStation Plus Mei Ini

7 hari lalu

Tampilan baru PlayStation Plus di PS5. (PlayStation)
Jebol, 30 Lebih Game Tinggalkan PlayStation Plus Mei Ini

Yang juga cukup mengagetkan adalah ditariknya Horizon: Zero Dawn dari daftar game gratis PlayStation Plus untuk PS5.


Akses Game Sekuel Helldivers Diputus di 177 Negara, Ini Alasan Sony

8 hari lalu

Game Helldivers 2 buatan Arrowhead Studio yang dirilis Sony (Dok Playstation.com)
Akses Game Sekuel Helldivers Diputus di 177 Negara, Ini Alasan Sony

Gamer dibuat terkejut akibat keputusan Sony yang mengharuskan para pemain game Helldivers 2 untuk terhubung ke jaringan PlayStation Network (PSN).


XDefiant, Game Shooter Saingan Call of Duty Siap Rilis Bulan Ini

8 hari lalu

Ilustrasi XDefiant dari Ubisoft (Dok. Ubisoft Store)
XDefiant, Game Shooter Saingan Call of Duty Siap Rilis Bulan Ini

Ubisoft akan merilis musim pertama Xdefiant, game tembak menembak berkelompok, melalui Ubisoft Connect.


Merangsek ke Segmen Ponsel Fotografi, Segini Harga Vivo V30e di Indonesia

12 hari lalu

Vivo V30e resmi meluncur di pasar Indonesia mulai hari ini, Kamis, 2 Mei 2024. Perangkat ini merupakan seri penutup untuk V30 Series. TEMPO/Alif Ilham Fajriadi
Merangsek ke Segmen Ponsel Fotografi, Segini Harga Vivo V30e di Indonesia

Vivo V30e yang menggunakan sensor kamera dari Sony resmi meluncur di pasar Indonesia mulai hari ini, Kamis, 2 Mei 2024.


Review Game Stellar Blade: Kuat di Visual, Lemah di Cerita

18 hari lalu

Eve, karakter utama game Stellar Blade. Game ini dirilis Sony Interactive Entertainment pada 26 April 2024. Tangkapan gambar dari PS5. TEMPO/Reza Maulana
Review Game Stellar Blade: Kuat di Visual, Lemah di Cerita

Sony Interactive Entertainment telah merilis game eksklusif Stellar Blade di PlayStation 5 atau PS5. Berikut review-nya.


7 Game Ini Sajikan Petualangan Samurai dan Adu Pedang, Cocok untuk Fans Rise of Ronin

28 hari lalu

Tampilan game Rise of Ronin yang akan dirilis pada 22 Maret 2024. Dok. Sony Interactive Entertainment
7 Game Ini Sajikan Petualangan Samurai dan Adu Pedang, Cocok untuk Fans Rise of Ronin

Rise of Ronin bukan satu-satunya RPG samurai yang menarik perhatian. Sejumlah game dari berbagai era menyajikan tema dan gameplay serupa.


Serba Serbi Asphalt Legends Unite, Game Balap Kondang yang Merambah ke PS5

34 hari lalu

Game Asphalt Legends Unite, seri terbaru Asphalt yang akan dirilis pada Juni 2024 Dok. Asphalt Legends
Serba Serbi Asphalt Legends Unite, Game Balap Kondang yang Merambah ke PS5

Asphalt Legends Unite menghadirkan banyak peningkatan dibanding Asphalt 9. Berikut segudang alasan kenapa game ini layak diunduh penggemar balap.