Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Elon Musk Resmi Beli Twitter, Apa yang Terjadi Setelahnya?

Reporter

Editor

Nurhadi

image-gnews
Elon Musk dan Twitter. REUTERS
Elon Musk dan Twitter. REUTERS
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pemilik Tesla sekaligus orang terkaya di dunia saat ini, Elon Musk, resmi membeli Twitter dengan harga 44 miliar dolar Amerika Serikat atau setara dengan 634 triliun rupiah. Rencana Elon Musk untuk membeli Twitter telah santer diberitakan sejak dulu. 

Meskipun kabar pembelian Twitter oleh Elon Musk telah bergulir sejak lama, banyak orang yang bertanya dan menebak apa yang akan terjadi setelah Twitter dibeli olehnya.

Dilansir dari newyorker.com, alasan Elon Musk untuk membeli Twitter adalah kebebasan berpendapat. Menurut dia, Twitter memiliki potensi yang luar biasa untuk membuat orang-orang makin bebas berpendapat. Namun, kata dia, potensi kebebasan berpendapat tersebut kini kian luntur.

Lunturnya potensi kebebasan berpendapat ini, menurut Elon, dapat diamati dari banyaknya fenomena hapus atau ban akun-akun Twitter tertentu.

Meskipun meredam potensi konflik, menurut Elon sebagaimana dilansir dari independent.co.uk, fenomena tersebut membuat ruang-ruang kebebasan berpendapat di Twitter makin menipis.

Berbagai upaya akan dilakukan oleh Elon untuk mendorong kebebasan berpendapat di Twitter ini. Salah satu upaya tersebut, sebagaimana dilansir dari businessinsider.in, adalah mengubah kedudukan Twitter dari perusahaan publik menjadi perusahaan privat.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Hal ini membuat Twitter lebih bebas dan independen. Sebab, seperti dilansir dari hitc.com, pemilik perusahaan privat memiliki kuasa penuh dan bebas melakukan apa pun terhadap perusahaannya.

Kondisi ini berbeda dengan Twitter ketika masih menjadi perusahaan publik. Segala keputusan yang dibuat dalam perusahaan publik harus didiskusikan matang-matang dengan seluruh pemegang saham terlebih dahulu.

BANGKIT ADHI WIGUNA

Baca juga: Elon Musk Sudah Tertarik Beli Twitter Sejak 2017

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Kereta Cepat Jakarta-Surabaya, Kisah Komikus Jepang Sindir Indonesia Lebih Pilih Cina 6 Tahun Lalu

1 hari lalu

Rute Kereta Cepat Jakarta-Surabaya Bakal Diubah
Kereta Cepat Jakarta-Surabaya, Kisah Komikus Jepang Sindir Indonesia Lebih Pilih Cina 6 Tahun Lalu

Jauh sebelum wacana kereta cepat Jakarta-Surabaya, ada komikus yang pernah sindir Indonesia lebih pilih Cina dari pada Jepang.


Top 3 Dunia: Ditipu Elon Musk Palsu Hingga Judi Online Kejahatan Transnasional

1 hari lalu

Mahasiswa pro-Palestina mengambil bagian dalam protes mendukung Palestina di tengah konflik yang sedang berlangsung di Gaza, di Universitas Columbia di New York City, AS, 12 Oktober 2023. REUTERS/Jeenah Moon
Top 3 Dunia: Ditipu Elon Musk Palsu Hingga Judi Online Kejahatan Transnasional

Berita Top 3 Dunia pada Jumat 26 April 2024 diawali oleh kabar seorang wanita di Korea Selatan ditipu oleh orang yang mengaku sebagai Elon Musk


Wanita Korsel Ditipu Elon Musk Palsu Lewat Deepfake, Rugi Rp 811 Juta

2 hari lalu

Elon Musk berencana menghapus judul dari artikel berita yang dibagikan di X (X/Kylie Robison)
Wanita Korsel Ditipu Elon Musk Palsu Lewat Deepfake, Rugi Rp 811 Juta

Elon Musk palsu menipu seorang wanita di Korea Selatan dengan menggunakan aplikasi deepfake. Bagaimana modusnya?


Kinerja Keuangan Dinilai Baik, Bank DBS Raih 2 Peringkat dari Fitch Ratings Indonesia

3 hari lalu

Bank DBS Indonesia. Foto : DBS
Kinerja Keuangan Dinilai Baik, Bank DBS Raih 2 Peringkat dari Fitch Ratings Indonesia

Bank DBS Indonesia meraih peringkat AAA National Long-Term Rating dan National Short-Term Rating of F1+ dari Fitch Ratings Indonesia atas kinerja keuangan yang baik.


Tesla Turunkan Harga Teknologi Full Self Driving Menjadi $8.000

5 hari lalu

Ilustrasi Logo Tesla. REUTERS/Dado Ruvic
Tesla Turunkan Harga Teknologi Full Self Driving Menjadi $8.000

Awal bulan ini, Elon Musk mengatakan bahwa Tesla akan meluncurkan robotaksi pada tanggal 8 Agustus 2024.


PM Australia Sebut Elon Musk Miliarder Sombong Gara-gara Tolak Hapus Unggahan di X

5 hari lalu

CEO SpaceX dan Tesla, dan Pemilik Twitter, Elon Musk. REUTERS/Gonzalo Fuentes
PM Australia Sebut Elon Musk Miliarder Sombong Gara-gara Tolak Hapus Unggahan di X

Perdana Menteri Australia Anthony Albanese menyebut Elon Musk sebagai miliarder sombong karena tak mau menghapus unggahan di media sosial X.


10 Perusahaan Timah Terbesar di Dunia, Ada PT Timah

6 hari lalu

Pemandangan udara sejumlah poton kayu saat mengeruk dasar laut untuk deposit bijih timah di lepas pantai Toboali, di pantai selatan pulau Bangka, 1 Mei 2021. Pulau Bangka telah dieksploitasi secara besar-besaran di darat, dan meninggalkan bagian-bagian pulau. REUTERS/Willy Kurniawan
10 Perusahaan Timah Terbesar di Dunia, Ada PT Timah

Berikut ini deretan perusahaan timah terbesar di dunia berdasarkan jumlah produksinya pada 2023, didominasi oleh pabrik Cina.


Elon Musk Berdebat dengan Pemerintah Australia Soal Konten Penikaman Uskup di Sydney

6 hari lalu

CEO SpaceX dan Tesla, dan Pemilik Twitter, Elon Musk. REUTERS/Gonzalo Fuentes
Elon Musk Berdebat dengan Pemerintah Australia Soal Konten Penikaman Uskup di Sydney

Pemilik media sosial X Elon Musk menolak untuk menghapus konten media sosial tentang insiden penikaman uskup di Sydney, menentang perintah komisaris sensor Australia.


TikTok Sebut RUU Pelarangan di DPR AS Langgar Kebebasan Berpendapat

6 hari lalu

Logo TikTok terlihat di smartphone di depan logo ByteDance yang ditampilkan dalam ilustrasi yang diambil pada 27 November 2019. [REUTERS / Dado Ruvic / Illustration / File Photo]
TikTok Sebut RUU Pelarangan di DPR AS Langgar Kebebasan Berpendapat

TikTok kembali menyuarakan kekhawatiran atas pelanggaran kebebasan berpendapat setelah DPR AS meloloskan RUU yang dapat melarang aplikasi tersebut.


7 Alasan Resign Mendadak yang Tepat dan Tetap Profesional

8 hari lalu

Ada beberapa alasan resign mendadak yang bisa Anda gunakan saat ingin mengundurkan diri. Pastikan Anda mengkomunikasikan dengan HRD. Foto: Canva
7 Alasan Resign Mendadak yang Tepat dan Tetap Profesional

Ada beberapa alasan resign mendadak yang bisa Anda gunakan saat ingin mengundurkan diri. Pastikan Anda mengkomunikasikan dengan HRD.