Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Pengumuman UTBK SNBT 2023, Panitia SNPMB akan Gelar Konferensi Pers Paparkan Data

image-gnews
Konferensi Pers Pembukaan Pelaksanaan SNPMB Tahun 2023. FOTO/Youtube
Konferensi Pers Pembukaan Pelaksanaan SNPMB Tahun 2023. FOTO/Youtube
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pengumuman hasil Ujian Tulis Berbasis Komputer – Seleksi nasional Berdasarkan Tes (UTBK-SNBT) akan diumumkan pada hari ini Selasa, 20 Juni 2023. Hasil seleksi dapat dilihat mulai pukul 15.00 WIB melalui situs https://pengumuman-snbt-snpmb.bppp.kemdikbud.go.id.

Ketua Pelaksana Eksekutif Seleksi Nasional Penerimaan Mahasiswa Baru (SNPMB) Budi P. Widyobroto mengatakan sebelum pengumuman, panitia SNPMB akan menggelar konferensi pers pada pukul 13.00 WIB. Dalam acara itu akan disampaikan sejumlah data terkait dengan pelaksanaan UTBK SNBT 2023. 

"Jumpa pers di Gedung D Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Kementerian Pendidikan pukul 13.00 WIB," ujar Budi kepada Tempo melalui WhatsApp pada Senin, 20 Juni 2023. WIB.

Adapun Pelaksana tugas Direktur Jenderal Pendidikan Tinggi Kementerian Pendidikan Nizam mengatakan peserta UTBK 2023 harus mempersiapkan diri apapun hasilnya.

"Pesan saya bagi yang belum berhasil, kalian harus tetap belajar. Menyiapkan diri lebih baik lagi dan jangan lupa berdoa serta jaga kesehatan," ujar Nizam.

Nizam mengatakan bagi peserta yang belum lolos jangan putus asa. Sebab, masih ada jalur mandiri untuk masuk perguruan tinggi negeri. Sejumlah PTN masih membuka seleksi lewat jalur mandiri.

Jika tidak di PTN, peserta yang tak lolos juga bisa kuliah di perguruan tinggi swasta atau PTS. Nizam mengatakan banyak PTS berkualitas yang bersaing dengan PTN.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Kesempatan untuk belajar di PTS juga terbuka lebar. Banyak PTS yang kualitasnya tidak kalah dengan PTN. Jadi kesempatan untuk mengembangkan diri melalui pendidikan tinggi masih terbuka lebar," ujarnya.

Sedangkan bagi yang lolos seleksi, Nizam mengatakan peserta harus segera mendaftar dan mengikuti ketentuan selanjutnya di perguruan tinggi masing-masing. Dia berharap agar tiket kelulusan itu tak disia-siakan.

"Bagi yang sudah diterima, segeralah mendaftar. Jangan sia-siakan kesempatan yang sudah terbuka lebar dan tak perlu ragu lagi," ujarnya.

ANWAR SISWADI | DEVY ERNIS

Pilihan Editor: Biaya Wisuda Bebankan Orang tua, FSGI Minta Kemendikbud Bikin Aturan Tegas

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Kapan Nilai UTBK SNBT 2024 Keluar? Simak Cara Cek Hasilnya

3 jam lalu

Pemantauan UTBK SNBT 2024 di UGM Yogyakarta Jumat 3 Mei 2024. Dok.istimewa
Kapan Nilai UTBK SNBT 2024 Keluar? Simak Cara Cek Hasilnya

Hasil UTBK SNBT akan diumumkan pada pertengahan Juni 2024.


Skor Literasi Anjlok, Kemendikbudristek Sebar 4 Juta Eksemplar Buku ke Sekolah di Indonesia

9 jam lalu

Sejumlah anak membaca buku cerita di Perpustakaan Umum dan Depo Arsip Jakarta Timur, Rawa Bunga, Jatinegara, Kamis, 30 Desember 2021. Keberadaan perpustakaan umum menjadi alternatif hiburan bagi anak-anak dalam mengisi waktu liburan sekolah. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Skor Literasi Anjlok, Kemendikbudristek Sebar 4 Juta Eksemplar Buku ke Sekolah di Indonesia

Kemendikbudristek menyebar jutaan buku pengayaan ke sekolah di berbagai daerah. Upaya mengatasi pelemahan literasi membaca.


546 Peserta Mangkir Selama Gelombang Pertama UTBK di UPI Bandung

12 jam lalu

Tiga BUMN Peringati Hari Sumpah Pemuda di Kampus UPI
546 Peserta Mangkir Selama Gelombang Pertama UTBK di UPI Bandung

UTBK gelombang kedua yang berlokasi di UPI di Bandung akan menggelar sebanyak 17 sesi.


Biaya Kuliah ITB 2024/2025 Jalur SNBP, SNBT, dan Seleksi Mandiri

16 jam lalu

Aksi solidaritas mahasiswa ITB untuk Palestina, Kamis malam, 30 November 2023 di kampus. Dok KM-ITB
Biaya Kuliah ITB 2024/2025 Jalur SNBP, SNBT, dan Seleksi Mandiri

Biaya UKT dan IPI yang diusulkan ITB 2024 jalur SNBP, SNBT, SM-ITB, dan IUP


UTBK Gelombang Pertama Selesai, Panitia Pusat: Isu Kecurangan Tidak Ada Lagi

17 jam lalu

Pemantauan UTBK SNBT 2024 di UGM Yogyakarta Jumat 3 Mei 2024. Dok.istimewa
UTBK Gelombang Pertama Selesai, Panitia Pusat: Isu Kecurangan Tidak Ada Lagi

Rina Indiastuti mengatakan, secara keseluruhan pelaksanaan tes di setiap Pusat UTBK perguruan tinggi negeri berjalan dengan lancar dan baik


Yusril Sebut Prabowo Bisa Tambah Nomenklatur Kementerian: Lewat Revisi UU atau Keluarkan Perpu

1 hari lalu

Pakar Hukum Tara Negara Yusril Ihza Mahendra menjawa pertayaan awak media saat akan menjalani pemeriksaan kasus ketua KPK nonaktif Firli Bahuri di Polda Metro Jaya, Jakarta, Senin, 15 January 2024. Yusri mengaku tidak ada persiapan khusus sebelum diperiksa sebagai saksi meringankan Firli Bahuri kasus dugaan pemerasan yang dialami Mentan Syahrul Yasin Limpo. TEMPO/ Febri Angga Palguna
Yusril Sebut Prabowo Bisa Tambah Nomenklatur Kementerian: Lewat Revisi UU atau Keluarkan Perpu

Yusril mengatakan, Prabowo bisa menambah nomenklatur kementerian dengan melakukan revisi Undang-Undang Kementerian Negera.


Yusril Dukung Prabowo Tambah Kementerian, Singgung Kemendikbudristek yang Terlalu Gemuk

1 hari lalu

Ketua Tim Pembela Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka, Yusril Ihza Mahendra, saat ditemui Tempo di Mahkamah Konstitusi (MK), Jumat, 5 April 2024. Dia memberikan komentar soal keterangan empat menteri dalam sidang lanjutan sengketa pilpres. TEMPO/Savero Aristia Wienanto
Yusril Dukung Prabowo Tambah Kementerian, Singgung Kemendikbudristek yang Terlalu Gemuk

Menurut Yusril, setelah Prabowo dilantik jadi presiden, ia bisa langsung mengeluarkan Perppu terkait penambahan nomenklatur kementerian.


Biaya Kuliah Unnes 2024/2025 Jalur SNBP, SNBT, dan Seleksi Mandiri

1 hari lalu

Ilustrasi Universitas Negeri Semarang (Unnes). unnes.ac.id
Biaya Kuliah Unnes 2024/2025 Jalur SNBP, SNBT, dan Seleksi Mandiri

Rincian biaya kuliah jalur SNBP, SNBT, dan Seleksi Mandiri Unnes tahun akademik 2024


10 Hal yang Perlu Dipersiapkan dalam Hadapi UTBK SNBT Gelombang 2

1 hari lalu

Pemantauan UTBK SNBT 2024 di UGM Yogyakarta Jumat 3 Mei 2024. Dok.istimewa
10 Hal yang Perlu Dipersiapkan dalam Hadapi UTBK SNBT Gelombang 2

Beberapa hal yang perlu dipersiapkan calon mahasiswa baru yang akan menghadapi UTBK SNBT di antaranya adalah peserta telah mendaftar akun SNPMB Siswa.


Cerita Orang Tua Temani Anak Ikut UTBK SNBT di UPN Jakarta: Abadikan Momen dengan Foto

2 hari lalu

Petugas memeriksa kelengkapan berkas peserta sebelum mengikuti pelaksanaan Ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK) untuk Seleksi Nasional Berbasis Tes (SNBT) 2024 di Universitas Pembangunan Nasional
Cerita Orang Tua Temani Anak Ikut UTBK SNBT di UPN Jakarta: Abadikan Momen dengan Foto

Tak sedikit keluarga yang menemani peserta UTBK SNBT 2024 di UPN Jakarta.