Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Diperkuat Chip Snapdragon 8 Gen 3, Segini Harga Ponsel Lipat Galaxy Z Flip 6 yang Rilis Bulan Depan

image-gnews
Bocoran Samsung Galaxy Z Flip 6. Smartprix
Bocoran Samsung Galaxy Z Flip 6. Smartprix
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Ponsel lipat Samsung Galaxy Z Flip 6 dikabarkan meluncur pada 10 Juli 2024. Perangkat yang sudah lolos uji geekbench—tes kemampuan singlecore dan multicore suatu pada suatu perangkat chip—tersebut bakal mengusung prosesor Snapdragon 8 Generasi 3. Teknologi chip ini ditenagai satu inti Cortex-X4 pada frekuensi 3,4 GHz.

Dikutip dari laporan GSMArena, Selasa, 18 Maret 2024, Samsung Galaxy Z Flip 6 memakai sistem operasi Android 14 terbaru sejak dari pabrikan. Dengan keunggulan ini, ponsel lipat teranyar Samsung ini tidak memerlukan pembaruan atau update sistem ketika dipakai pengguna.

Merujuk hasil tes geekbench tadi, ponsel ini memiliki RAM 12 gigabyte (GB) untuk penjualan di pasar Eropa dan Amerika Utara. Di luar wilayah tersebut, perangkat ini hanya dilengkapi RAM 8 GB dan penyimpanan internal 512 GB.

Samsung Galaxy Z Flip6 akan meluncur dengan nomor model SM-F741B dan memakai tipe lipatan clamshell atau lipatan atas bawah seperti sebuah kerang. Layar ponsel ini berukuran 6,7 inci dalam kondisi terbuka dan 3,4 inci ketika dilipat.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Fitur kamera Galaxy Z Flip 6 belum banyak terungkap ke publik. Namun, muncul spekulasi dari para pembocor teknologi mengenai sensor utama 50 megapiksel (MP) pada produk tersebut. Ukuran sensor seperti itu ada pada Galaxy S24 Series. Dengan seluruh fitur premium tersebut, harga ponsel lipat ini diperkirakan mencapai US$ 1.100 dolar atau setara dengan Rp 18,1 juta.

Pilihan Editor: Gunung Ibu Muntahkan Abu Erupsi Setinggi 2 Km, Ada Lontaran Lava Pijar

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Samsung Galaxy Flip 6 Global Muncul di Geekbench, Ditenagai Snapdragon 8 Gen 3 Khusus

6 hari lalu

Pengunjung mencoba smartphone lipat Galaxy Z Flip 5 dan Z Fold 5 baru dari Samsung Electronics yang dipamerkan dalam acara Samsung Galaxy Unpacked 2023 di Seoul, Korea Selatan, 26 Juli 2023. Samsung resmi meluncurkan secara global ponsel layar lipat generasi kelima yaitu Galaxy Z Flip 5 dan Fold 5. REUTERS/Kim Hong-Ji
Samsung Galaxy Flip 6 Global Muncul di Geekbench, Ditenagai Snapdragon 8 Gen 3 Khusus

Geekbench menyebutkan chipset Qualcomm Snapdragon 8 Gen 3 Made for Galaxy yang dikhususkan untuk ponsel Samsung.


Alasan Ponsel Poco F6 dan Seri F Sebelumnya Selalu Pakai Chip Snapdragon

7 hari lalu

Smartphone Poco F6 yang direncanakan rilis dalam waktu dekat di pasar Indonesia. Ponsel ini telah debut global pada 23 Mei 2024 lalu di Dubai. TEMPO/Alif Ilham Fajriadi
Alasan Ponsel Poco F6 dan Seri F Sebelumnya Selalu Pakai Chip Snapdragon

Snapdragon 8s Generasi 3 yang disematkan pada Poco F6 sudah berbekal AI untuk fitur kameranya.


Setelah Debut Global Mei, Poco F6 Dipastikan Rilis di Indonesia dengan Chip Terbaru Snapdragon

7 hari lalu

Smartphone Poco F6 yang direncanakan rilis dalam waktu dekat di pasar Indonesia. Ponsel ini telah debut global pada 23 Mei 2024 lalu di Dubai. TEMPO/Alif Ilham Fajriadi
Setelah Debut Global Mei, Poco F6 Dipastikan Rilis di Indonesia dengan Chip Terbaru Snapdragon

Poco F6 dibekali oleh prosesor besutan Qualcomm terbaru Snapdragon 8s Generasi 3.


OnePlus Bermitra CATL Memperkenalkan Teknologi Glacier Battery

8 hari lalu

OnePlus Ace 3. Gsmarena.com
OnePlus Bermitra CATL Memperkenalkan Teknologi Glacier Battery

OnePlus mengumumkan kolaborasi dengan pembuat baterai Contemporary Amperex Technology atau CATL untuk Glacier Battery


Baru Resmi Rilis di Cina, Ini Spesifikasi dan Fitur Honor Magic V Flip

8 hari lalu

Ilustrasi Honor Magic Flip (Dok. Honor Global)
Baru Resmi Rilis di Cina, Ini Spesifikasi dan Fitur Honor Magic V Flip

Honor mengatakan bahwa Magic V Flip dilengkapi dengan Engsel Luban yang diklaim sangat tahan lama, kokoh, dan andal.


Vivo Y58 akan Diluncurkan, Bagaimana Spesifikasinya?

8 hari lalu

Vivo Y58. gsmarena.com
Vivo Y58 akan Diluncurkan, Bagaimana Spesifikasinya?

Vivo Y58 yang rencananya akan diluncurkan pada Juni 2024


Harga Samsung Galaxy Z Fold 6 untuk Pasar AS Terungkap, Ini Detailnya

10 hari lalu

Samsung Galaxy Z Fold5 dengan kabel pengisi daya C to C. Foto: Tempo/Maria Fransisca Lahur
Harga Samsung Galaxy Z Fold 6 untuk Pasar AS Terungkap, Ini Detailnya

Samsung Galaxy Z Fold 6 akan tersedia dalam tiga varian penyimpanan berbeda, yakni 256GB, 512GB, dan 1TB.


Debut Vivo X Fold3 Pro dan X100 di Indonesia, Ponsel Lipat Tertipis dan Gawai Penyokong Film Pendek

14 hari lalu

Ponsel lipat Vivo X Fold3 Pro resmi meluncur untuk pasar Indonesia mulai hari ini, Rabu, 12 Juni 2024. TEMPP/Alif Ilham Fajriadi
Debut Vivo X Fold3 Pro dan X100 di Indonesia, Ponsel Lipat Tertipis dan Gawai Penyokong Film Pendek

Vivo secara resmi meluncurkan dua smartphone teranyarnya, X Fold3 Pro dan X100 Series, untuk pasar Indonesia pada Rabu, 12 Juli 2024.


Diluncurkan di China pada 13 Juni, Ini Spesifikasi Ponsel Lipat Magic V Flip

16 hari lalu

Honor Magic V. Foto : Gsmarena
Diluncurkan di China pada 13 Juni, Ini Spesifikasi Ponsel Lipat Magic V Flip

Ponsel lipat Magic V Flip akan menampilkan layar cover berukuran lebih dari 4 inci.


Salip Samsung, Huawei Rajai Pasar Ponsel Lipat Fokus pada Model Ponsel 5G

25 hari lalu

Smartphone dengan logo Huawei terlihat di depan bendera AS dalam ilustrasi ini diambil 28 September 2021. REUTERS/Dado Ruvic/Illustration/File Photo
Salip Samsung, Huawei Rajai Pasar Ponsel Lipat Fokus pada Model Ponsel 5G

Pendorong utama kesuksesan Huawei di pasar perangkat lipat kalahkan Samsung adalah fokusnya pada model ponsel 5G.