Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Smartwatch Amazfit GTR Mini Dirilis, Bentuk Bulat dengan Desain Tipis Ringan

Reporter

Editor

Erwin Prima

Amazfit GTR Mini Blue (Amazfit)
Amazfit GTR Mini Blue (Amazfit)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Amazfit, merek smart wearable global terkemuka yang dimiliki oleh Zepp Health, menghadirkan Amazfit GTR Mini, smartwatch bulat pertama Amazfit versi mini 42mm dengan desain tipis dan ringan. Perangkat ini memiliki antena GPS terpolarisasi sirkuler dengan lima sistem pemosisian satelit, 120+ mode olahraga, dan fitur pemantauan kesehatan 24/7.

Spesifikasi Material dan Pembaruan

Dengan sasis berbahan stainless steel dan tombol baja antikarat yang mengkilap, serta panel belakang berlapis kaca yang memiliki warna senada dengan strap, smartwatch berkelas ini tampil unik dibandingkan dengan smartwatch lain di kelasnya yang cenderung hadir dalam bentuk persegi. 

Dengan ketebalan 9,25g dan berat 24,6g, Amazfit GTR Mini tidak hanya terlihat bagus di pergelangan tangan yang lebih kecil, tetapi juga dirancang untuk kenyamanan maksimal sepanjang hari.

Layar kaca melengkung AMOLED HD 1,28 inci memungkinkan Amazfit GTR Mini menghadirkan visual yang memukau. Tak hanya memiliki 80+ tampilan layar, smartwatch ini memiliki mode Potret yang memungkinkan pengguna mengunggah tiga foto favorit mereka ke tampilan jam, yang dapat berganti jika tangan diangkat.

Ukuran Kecil dengan Fitur Maksimal

Smartwatch mungil ini dibekali baterai 280 mAh, yang memberi daya pada jam tangan pintar hingga 14 hari dengan pemakaian normal atau hingga 20 hari dalam mode hemat.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Teknologi antena GPS terpolarisasi sirkuler yang dipatenkan Amazfit dapat menangkap sinyal satelit hampir dua kali lebih baik daripada antena biasa, sehingga Amazfit GTR Mini mampu melakukan pelacakan GPS yang lebih kuat dan akurat, serta mendukung lima sistem pemosisian satelit untuk cakupan global yang lebih luas. Perangkat sudah tersertifikasi ketahanan air sampai 5 ATM, yang memudahkan dalam berbagai aktivitas air seperti berenang dan berselancar.

Fitur kebugaran dan kesehatan sudah dibekali dengan 120+ mode olahraga, pengenalan tujuh olahraga secara otomatis, serta pemantauan saturasi oksigen dalam darah, detak jantung, dan tingkat stres 24/7 dengan satu kali tap. 

Amazfit GTR Mini hadir dalam tiga varian warna, yaitu Midnight Black, Misty Pink, dan Ocean Blue yang sudah tersedia secara eksklusif di Shopee official store Amazfit dengan harga Rp 1.699.000. Nikmati berbagai promo selama bulan Ramadan, 25 Maret-4 April 2023.

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.




Video Pilihan


Huawei Watch Buds Produk Wearable 2-in-1, Ini Fitur dan Harganya

56 hari lalu

Huawei Watch Buds. Dok. Huawei
Huawei Watch Buds Produk Wearable 2-in-1, Ini Fitur dan Harganya

Huawei Watch Buds produk wearables 2-in-1 pertama di Indonesia yang gabungkan fungsi TWS dan smartwatch dalam satu perangkat. Tempo.co sempat jajal.


Smartwatch Makin Berkembang, Apa Saja Fiturnya?

58 hari lalu

Aplikasi navigasi Google Maps pada smartwatch. Foto : Gsmarena
Smartwatch Makin Berkembang, Apa Saja Fiturnya?

Smartwatch produk teknologi yang banyak kegunaannya tak sekadar untuk melihat jam


Samsung Galaxy Watch Daftarkan Paten Proyektor Bawaan

18 Februari 2023

Paten terbaru Samsung Galaxy Watch tentang proyektor yang built in. Foto : gsmarena
Samsung Galaxy Watch Daftarkan Paten Proyektor Bawaan

Belum lama kabar tambahan paten didaftarkan Apple Watch, kini giliran Samsung Galaxy Watch terpantau mengajukan paten baru.


Putusan Pengadilan: Apple Watch Langgar Paten Teknologi Oximeter Modern

14 Januari 2023

Apple Watch Series 8 (Apple)
Putusan Pengadilan: Apple Watch Langgar Paten Teknologi Oximeter Modern

Apple Watch Seri 6 ke atas--perangkat yang memuat tuduhan pelanggaran paten teknologi itu--terancam dilarang masuk Amerika.


Resmi, Google Maps Hadir di Smartwatch tanpa Perlu Ponsel

9 Januari 2023

Aplikasi navigasi Google Maps pada smartwatch. Foto : Gsmarena
Resmi, Google Maps Hadir di Smartwatch tanpa Perlu Ponsel

Google resmi mengumumkan bahwa pengguna sekarang dapat meninggalkan ponselnya dan pergi ke lebih banyak tempat dengan Wear OS di Google Maps.


Eks Desainer Mercedes Kini Kawal Desain Ponsel Samsung Galaxy

1 Januari 2023

Ilustrasi Samsung Galaxy Tri-Fold. (LetsGoDigital)
Eks Desainer Mercedes Kini Kawal Desain Ponsel Samsung Galaxy

Tepat di pengujung 2022 Samsung memiliki EVP dan kepala tim desain di Mobile Experience (MX) yang baru, yakni Hubert H. Lee.


Smartwatch Amazfit GTR 4 dan GTS 4 Hadir di Indonesia, Cek Harga dan Fiturnya

21 Oktober 2022

Amazfit GTR 4. Foto : gsmarena
Smartwatch Amazfit GTR 4 dan GTS 4 Hadir di Indonesia, Cek Harga dan Fiturnya

Amazfit GTR 4 disebut produk premium, flagship smartwatch. Usung desain mobil sport modern.


Smartphone Jadi Stetoskop untuk Rekam-Lihat Detak Jantung, Baru Bisa di iPhone

12 Oktober 2022

Ilustrasi orang menggunakan smartphone atau handphone. pexels
Smartphone Jadi Stetoskop untuk Rekam-Lihat Detak Jantung, Baru Bisa di iPhone

Perangkat smartphone akan mendukung kemampuan mendeteksi masalah jantung cukup dari rumah--tak perlu ke rumah sakit.


Huawei Luncurkan FreeBuds Pro 2 dan Watch D di Indonesia

29 Agustus 2022

Huawei Indonesia meluncurkan produk baru di lini audio dan jam pintar, yaitu FreeBuds Pro 2 dan Watch D pada hari Senin, 29 Agustus 2022. (Huawei)
Huawei Luncurkan FreeBuds Pro 2 dan Watch D di Indonesia

Generasi terbaru TWS unggulan dari Huawei, FreeBuds Pro 2, hadir dengan dukungan teknologi audio premium, Devialet.


Realme Resmi Luncurkan Pad Mini, Watch 3 dan Narzo 50i Prime

19 Agustus 2022

Realme Pad Mini (Realme)
Realme Resmi Luncurkan Pad Mini, Watch 3 dan Narzo 50i Prime

Realme Pad Mini memiliki prosesor Unisoc T616 yang dipadukan dengan dengan variasi RAM 3 GB dan 4 GB.