Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

WhatsApp Kembangkan Fitur Baru, Bisa Panggilan Video 32 Kontak dan Berbagi Layar Mirip Zoom

image-gnews
WhatsApp mengembangkan fitur baru, yaitu bisa video call 32 kontak dan berbagi layar mirip Zoom. (GSM Arena/WhatsApp)
WhatsApp mengembangkan fitur baru, yaitu bisa video call 32 kontak dan berbagi layar mirip Zoom. (GSM Arena/WhatsApp)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - WhatsApp mengumumkan fitur terbarunya untuk panggilan video (video call) yang bakal meluncur pekan depan. Fitur tersebut memungkinkan pengguna untuk melakukan panggilan video ke 32 pengguna sekaligus. Bahkan fitur ini menyediakan akses untuk berbagi layar saat panggilan sedang berlangsung.

Dikutip dari laporan GSMArena, Sabtu, 15 Juni 2024, pengguna yang tengah berbicara saat terhubung di panggilan akan langsung disorot seperti tampilan meeting di aplikasi Zoom. Fitur ini disebut mendukung untuk seluruh pengguna WhatsApp skala global dan tidak ada syarat khusus mendapatkannya.

Diluncurkannya fitur ini berbarengan dengan peningkatan yang dilakukan WhatsApp pada mode audio, lewat teknologi peredam bising dan gema. Selain itu resolusi layar juga semakin tinggi lewat koneksi yang stabil, supaya wajah pengguna yang ditampilkan saat panggilan sedang berlangsung bisa semakin tajam dan jelas.

Sederet peningkatan di WhatsApp itu dimulai lewat peluncuran codec baru, yang akan membuat panggilan video lebih tajam dan audio dihasilkan semakin jelas. Jadi walaupun berada di koneksi jaringan yang buruk, akan tetapi aktivitas panggilan video tidak akan terganggu karena codecnya ditingkatkan.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Dengan hadirnya fitur teranyar WhatsApp untuk menampung banyak pengguna bergabung ke panggilan video dan adanya mode berbagi layar, bisa dianggap sebagai upaya WhatsApp dalam bersaing dengan kompetitornya. Terlebih saat ini aktivitas meeting online menjadi budaya pekerja kantoran yang tidak lagi tabu dan rutin digelar tiap pekan.

Pilihan Editor: Peserta Lolos SNBT 2024 Tak Perlu Daftar Ulang Agar Bisa Ikut Seleksi Mandiri

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Begini Cara Membuat Status WhatsApp Kualitas HD

1 hari lalu

Ilustrasi WhatsApp. (knowitinfo.com)
Begini Cara Membuat Status WhatsApp Kualitas HD

Berikut cara membuat status WhatsApp dengan kualitas high definition (HD).


Fitur Terbaru WhatsApp, Ubah Pengaturan Privasi Update Status di Ponsel Android

8 hari lalu

Ilustrasi status WhatsApp. shutterstock.com
Fitur Terbaru WhatsApp, Ubah Pengaturan Privasi Update Status di Ponsel Android

Sebelumnya, pada akhir Mei lalu, WhatsApp merilis fitur baru berupa kemampuan merekam suara hingga satu menit untuk update status.


Riset: 55,7 Persen Orang Indonesia Lebih Tertarik Beli Mobil Bekas, Apa Alasannya?

9 hari lalu

Riset: 55,7 Persen Orang Indonesia Lebih Tertarik Beli Mobil Bekas, Apa Alasannya?

Membeli mobil membutuhkan pertimbangan dan perencanaan yang matang, mengingat mobil merupakan barang mewah.


Begini Cara Membuat Tulisan Terbalik di WhatsApp

10 hari lalu

Ilustrasi WhatsApp. shutterstock.com
Begini Cara Membuat Tulisan Terbalik di WhatsApp

Anda dapat dengan mudah membuat tulisam terbalik di WhatsApp menggunakan aplikasi pihak ketiga. Begini caranya.


Top 3 Tekno: Cara Ganti Font Nama di WhatsApp, PPDB Jakarta Mulai Pilih Sekolah

10 hari lalu

Ilustrasi WhatsApp. shutterstock.com
Top 3 Tekno: Cara Ganti Font Nama di WhatsApp, PPDB Jakarta Mulai Pilih Sekolah

Selain cara ganti font nama di WhatsApp dan PPDB Jakarta yang mulai tahap pilih sekolah hari ini, ada juga info gempa yang mengguncang Pulau Karatung.


7 Cara Membaca Pesan WhatsApp Tanpa Membuka dan Mematikan Ceklis Biru

10 hari lalu

Ilustrasi Tampilan WhatsApp. Aplikasi percakapan milik Facebook ini sedang mengembangkan sejumlah fitur baru untuk versi mendatang. (ANTARA/WhatsApp)
7 Cara Membaca Pesan WhatsApp Tanpa Membuka dan Mematikan Ceklis Biru

Terdapat beberapa trik di WhatsApp yang kiranya cukup berguna dan perlu diketahui pengguna. membaca pesan WhatsApp tanpa ketahuan si pengirimnya.


Begini Cara Mengganti Font Nama di WhatsApp

11 hari lalu

Ilustrasi WhatsApp. shutterstock.com
Begini Cara Mengganti Font Nama di WhatsApp

Berikut adalah panduan cara menggunakan instafonts.io untuk mengubah gaya font nama di WhatsApp.


WhatsApp Memperkenalkan Fitur AI, Verifikasi Meta, dan Telepon untuk Bisnis

13 hari lalu

Mark Zuckerberg (Meta)
WhatsApp Memperkenalkan Fitur AI, Verifikasi Meta, dan Telepon untuk Bisnis

Fitur baru WhatsApp akan membuka peluang baru bagi bisnis kecil yang menggunakan aplikasi bisnis WhatsApp dan brand-brand besar pengguna API WhatsApp.


Pengembangan AI di Zoom, Pengguna Tidak Hadir Rapat Bisa Diganti Asisten Virtual

14 hari lalu

Ilustrasi aplikasi Zoom. REUTERS/Dado Ruvic/Illustration
Pengembangan AI di Zoom, Pengguna Tidak Hadir Rapat Bisa Diganti Asisten Virtual

Zoom menginginkan AI bisa membantu menghadiri rapat online dalam bentuk avatar atau model virtual, untuk memudahkan aktivitas pengguna yang sibuk.


Begini Cara Logout WhatsApp di HP yang Hilang

15 hari lalu

Ilustrasi WhatsApp. shutterstock.com
Begini Cara Logout WhatsApp di HP yang Hilang

Untuk aplikasi pesan instan seperti WhatsApp, ada opsi untuk menonaktifkan akun jika HP hilang atau dicuri.