Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

BMKG Prakirakan Mayoritas Kota-kota Besar Dilanda Hujan Ringan dan Sedang

Reporter

Editor

Erwin Prima

image-gnews
Ilustrasi hujan. (REUTERS/Zoran Milich)
Ilustrasi hujan. (REUTERS/Zoran Milich)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprakirakan sebanyak 14 wilayah di Indonesia berpotensi diguyur hujan dengan intensitas ringan pada Rabu, 14 Agustus 2024.

Prakirawan BMKG Syndhy Indah Pratiwi, sebagaimana dikutip Antara, mengatakan wilayah yang berpotensi dilanda hujan intensitas ringan itu adalah Palembang (Sumatera Selatan), Jambi, Pangkal Pinang (Kepulauan Bangka Belitung), Medan (Sumatera Utara), Tanjung Pinang (Kepulauan Riau), dan Gorontalo.

"Berikutnya adalah Kota Padang (Sumatera Barat), Tanjung Selor (Kalimantan Utara), Pontianak (Kalimantan Barat), Palangka Raya (Kalimantan Tengah), Palu (Sulawesi Tengah), Ambon (Maluku), Sorong (Papua Barat), dan Manokwari (Papua Barat)," kata Syndhy.

Selain hujan dengan intensitas ringan, dia menyampaikan terdapat beberapa wilayah yang berpotensi diguyur hujan dengan intensitas sedang. Wilayah-wilayah itu adalah Samarinda (Kalimantan Timur), Ternate (Maluku Utara), Nabire (Papua), Jayapura (Papua), Jayawijaya (Papua Pegunungan), dan Merauke (Papua Selatan).

Selanjutnya, BMKG juga memprediksi kondisi cuaca berawan tebal akan terjadi di tujuh wilayah, yaitu Bengkulu, Lampung, Aceh, Jakarta, Semarang (Jawa Tengah), Surabaya (Jawa Timur), dan Kendari (Sulawesi Tenggara).

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Sementara itu, ada empat wilayah yang diprediksi berawan, yaitu Pekanbaru (Riau), Serang (Banten), Bandung (Jawa Barat), dan Makassar (Sulawesi Selatan)," kata Syndhy menambahkan.

Menurut dia, informasi cuaca tersebut merupakan gambaran cuaca secara umum di masing-masing wilayah di Indonesia. Masyarakat dapat mengetahui informasi terkini yang telah diperbaharui setiap 3 jam sekali di aplikasi Info BMKG.

"Bagi sobat BMKG yang ingin mengetahui informasi cuaca secara khusus, yang diperbaharui setiap 3 jam di wilayah masing-masing, sobat dapat memantau aplikasi Info BMKG yang dapat sobat unduh melalui App Store maupun Play Store," kata dia.

Pilihan Editor: Mengenal Gempa Megathrust yang Mengancam Indonesia dan Sejarahnya

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Prakiraan Cuaca Sepekan di Jawa Barat, Mulai Pancaroba dengan Hujan Ringan

34 menit lalu

Ilustrasi hujan. Pexels/Bibhukalyan
Prakiraan Cuaca Sepekan di Jawa Barat, Mulai Pancaroba dengan Hujan Ringan

Wilayah Jawa Barat bagian barat akan memasuki masa peralihan dari musim kemarau ke musim hujan atau pancaroba dengan hujan ringan.


Gempa M5,1 dari Laut Kidul Jawa Barat Guncang Sukabumi Sampai Bandung

2 jam lalu

Ilustrasi gempa bumi
Gempa M5,1 dari Laut Kidul Jawa Barat Guncang Sukabumi Sampai Bandung

Gempa tektonik bermagnitudo 5,1 mengguncang wilayah Sukabumi hingga Bandung. BMKG mencatat terjadi pada Ahad sore, 15 September 2024 pukul 16.54 WIB.


Cuaca Jabodetabek Hari Ini, Ada Potensi Hujan di Wilayah Tangerang

14 jam lalu

Ilustrasi BMKG. Shutterstock
Cuaca Jabodetabek Hari Ini, Ada Potensi Hujan di Wilayah Tangerang

Setelah tanpa hujan merata kemarin, bagaimana cuaca Jabodetabek hari ini? Simak prediksi BKMG berikut ini.


Gempa M5,7 dari Tapanuli Utara, Dirasakan sampai ke Aceh dan Sumbar

15 jam lalu

Ilustrasi gempa. geo.tv
Gempa M5,7 dari Tapanuli Utara, Dirasakan sampai ke Aceh dan Sumbar

Guncangan gempa berkekuatan Magnitudo 5,7 dirasakan sebagian warga di Sumatera Utara juga Aceh pada Minggu pagi ini, 15 September 2024.


Liburan Long Weekend di Bandung, Cuaca Diprediksi BMKG Cerah Berawan

1 hari lalu

Wisatawan melihat koleksi orang utan di kandang terbuka Bandung Zoo, Bandung, Jawa Barat, 27 Juli 2023. Bandung Zoo tetap beroperasi seperti biasa di tengah ancaman penyegelan oleh Pemerintah Kota.  TEMPO/Prima mulia
Liburan Long Weekend di Bandung, Cuaca Diprediksi BMKG Cerah Berawan

Suhu terdingin Bandung sekitar 19-19,6 derajat Celcius, sementara suhu maksimal atau terpanasnya kisaran 30-32 derajat Celcius.


Info BMKG, Dua Kali Sabtu Bali-Lombok Digoyang Gempa

1 hari lalu

Peta pusat gempa Bali-Lombok berkekuatan M 4,4 pada 14 September 2024. BMKG
Info BMKG, Dua Kali Sabtu Bali-Lombok Digoyang Gempa

Gempa terkini telah menggetarkan sebagian Bali dan Nusa Tenggara Barat pada Sabtu pagi, 14 September 2024.


Susulan Gempa Gunungkidul Getarkan Pacitan Lepas Tengah Malam, Ini Data BMKG

1 hari lalu

Rangkaian 329 kali gempa susulan telah terjadi hingga Sabtu pagi, 14 September 2024, sejak terjadi gempa M5,8 yang mengguncang Gunungkidul, Yogyakarta, pada 26 Agustus 2024. BMKG
Susulan Gempa Gunungkidul Getarkan Pacitan Lepas Tengah Malam, Ini Data BMKG

BMKG mencatat, sudah ada 329 kali gempa susulan dari gempa M5,8 Gunungkidul pada 26 Agustus lalu. Lepas tengah malam tadi adalah susulan yang terkuat.


Top 3 Tekno: Pengumuman Apple di Antara Berita Cuaca BMKG

1 hari lalu

Ilustrasi BMKG. Shutterstock
Top 3 Tekno: Pengumuman Apple di Antara Berita Cuaca BMKG

Top 3 Tekno Berita Terkini pada Sabtu pagi ini, 14 September 2024, berisi dua artikel info BMKG dan satu soal update ponsel iPhone dari Apple.


Prediksi Cuaca BMKG: Jabodetabek Hari Ini Tanpa Hujan, Hanya Berawan Tebal

1 hari lalu

Ilustrasi Cuaca DKI Jakarta yang berawan. Tempo/Tony Hartawan
Prediksi Cuaca BMKG: Jabodetabek Hari Ini Tanpa Hujan, Hanya Berawan Tebal

Prediksi cuaca yang berbeda dengan cuaca beberapa hari terakhir ini, menurut BMKG, merata untuk wilayah di Jakarta dan sekitarnya.


BMKG: Potensi Hujan Sedang Meningkat di Sumatera dan Papua, Tengahnya Kering

1 hari lalu

Ilustrasi Siklon Tropis. bmkg.go.id
BMKG: Potensi Hujan Sedang Meningkat di Sumatera dan Papua, Tengahnya Kering

BMKG sebut pengaruh Siklon Tropis Bebinca terhadap cuaca Indonesia bagian selatan, mulai dari Jawa hingga Nusa Tenggara Timur serta Kalimantan.