Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Sharp Rilis AQUOS XLED, Menggabungkan TV LCD dan OLED

Reporter

Editor

Erwin Prima

image-gnews
PT Sharp Electronics Indonesia merilis Sharp TV AQUOS XLED ke pasar Indonesia pada bulan Juli 2023. (Tempo/Annisya Diandra)
PT Sharp Electronics Indonesia merilis Sharp TV AQUOS XLED ke pasar Indonesia pada bulan Juli 2023. (Tempo/Annisya Diandra)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - PT Sharp Electronics Indonesia merilis TV Sharp AQUOS XLED ke pasar Indonesia pada bulan Juli 2023. Dengan menggabungkan TV LCD dan OLED, Sharp AQUOS XLED hadir dengan kualitas gambar dan suara yang memberikan pengalaman berbeda bagi konsumen.

Hirofumi Okamoto, President of TV System Business Unit Sharp Corporation, mengatakan penjualan TV berukuran besar kian meningkat di Indonesia, yaitu untuk ukuran 50-70 inci, sedangkan TV dengan ukuran 24-42 inci mengalami penurunan. 

“Kontribusi penjualan di wilayah Asia, Timur Tengah, dan Afrika sebesar 43 persen dari total penjualan di tahun 2022, dan di pasar Indonesia berkontribusi sebanyak 37 persen dari total penjualan di Asia,” ujar Hirofumi pada saat peluncuran di Jakarta, Rabu, 5 Juli 2023.

Shinji Tearoka, Presiden Direktur PT Sharp Indonesia, mengatakan dengan melihat peluang permintaan TV berukuran besar mengalami peningkatan, maka Sharp melakukan pengembangan teknologi dengan menggabungkan TV LCD dan OLED yang dapat memberikan pengalaman berbeda.

Dengan menghadirkan dua ukuran, yaitu 65 inci dan 75 inci, berikut beberapa fitur keunggulan yang dimiliki Sharp AQUOS XLED:

1. True Brightness
Sharp AQUOS XLED 4k menawarkan inovasi terbaru yaitu Xtreme mini-Led, di mana dalam TV ini terdapat ribuan lampu LED dengan jumlah 88 kali lebih banyak dibandingkan dengan TV pada umumnya.

2. True Color
Dengan mengadopsi teknologi Deep Chroma Quantum Dot (QD), TV Sharp AQUOS XLED 4k menampilkan cakupan warna yang banyak dalam sejarah TV AQUOS.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

3. Immersive Sound
TV Sharp AQUOS XLED 4k menghadirkan sistem speaker surround ARSS+ dan dilengkapi dengan 11 speaker yang mengelilingi layar, memiliki subproofer, dan memiliki speaker di bagian atas. 

4. Google TV
TV Sharp AQUOS XLED 4k memiliki layanan Google TV yang menyediakan konten layanan streaming lebih dari 700.000 judul film dari berbagai genre.

5. Fitur Gaming
Dengan dibekali dengan interface, maka TV Sharp AQUOS XLED 4k mendukung VRR, ALLM, dan eARC, yaitu standar HDMI terbaru yang dapat menghubungkan konsol game dengan 4K120Hz HDR, serta mendukung AMD FreeSync Premium.

Sharp AQUOS XLED menyasar pelanggan high end di Indonesia dengan harga Rp 39,9 juta untuk ukuran 65 inci, dan Rp 59 juta untuk ukuran 75 inci. Sharp AQUOS XLED dapat dibeli di toko-toko elektronik di seluruh Indonesia.

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Rumor Spesifikasi OnePlus Ace 3 Pro, Punya Layar OLED Melengkung dan Chip Snapdragon

9 hari lalu

OnePlus Ace 3. Gsmarena.com
Rumor Spesifikasi OnePlus Ace 3 Pro, Punya Layar OLED Melengkung dan Chip Snapdragon

Fitur OnePlus Ace 3 Pro dikabarkan lebih canggih dibanding generasi OnePlus sebelumnya.


Ditunggu Pasar, Bocoran Terbaru Xiaomi 15 Menonjolkan Kecanggihan Layar dan Kamera

10 hari lalu

Ilustrasi Logo Xiaomi. Kredit: ANTARA/REUTERS/Stringer/am.
Ditunggu Pasar, Bocoran Terbaru Xiaomi 15 Menonjolkan Kecanggihan Layar dan Kamera

Informasi fitur Xiaomi 15 bocor sedikit demi sedikit ke publik. Yang terbaru soal layar yang tersedia dalam dua versi.


Spesifikasi dan Desain Realme C65 yang akan Diluncurkan di Vietnam

26 hari lalu

Realme C65.
Spesifikasi dan Desain Realme C65 yang akan Diluncurkan di Vietnam

Produsen ponsel pintar Realme akan meluncurkan produk terbaru seri C65. Realme C65 akan dirilis di Vietnam pada 4 April 2024


Samsung Dilaporkan Batal Jadi Pemasok Panel OLED untuk iPhone SE 4

29 hari lalu

Dugaan desain iPhone SE 4 (X/Majin Bu)
Samsung Dilaporkan Batal Jadi Pemasok Panel OLED untuk iPhone SE 4

Samsung menarik diri dari proses negosiasi memasok panel OLED itu.


Sukses di Smartphone, Xiaomi Luncurkan HyperOS untuk Sistem Operasi di TV

34 hari lalu

Xiaomi TV S dengan HyperOS (Androidphoria.com)
Sukses di Smartphone, Xiaomi Luncurkan HyperOS untuk Sistem Operasi di TV

Tidak sebatas rekomendasi konten saja, HyperOS yang hadir di TV LED Mini Xiaomi mampu untuk meningkatkan kualitas live streaming menjadi lebih jernih.


Moto G (2024) Resmi Diluncurkan di AS dan Kanada, Ini Spesifikasinya

46 hari lalu

Logo Motorola. (motorola-fans.com)
Moto G (2024) Resmi Diluncurkan di AS dan Kanada, Ini Spesifikasinya

Ponsel Moto G (2024) dibekali chipset Snapdragon 4 Gen 1, RAM 4 GB, dan RAM virtual 4 GB.


Vivo Y03 Siap Meluncur di Tanah Air, Ini Spesifikasi dan Prakiraan Harganya

47 hari lalu

Vivo Y03. vivo.com
Vivo Y03 Siap Meluncur di Tanah Air, Ini Spesifikasi dan Prakiraan Harganya

Vivo Y03 memiliki layar IPS LCD 6,56 inci yang menawarkan resolusi HD+ dan refresh rate 90Hz. Berapa harganya?


Casio Rilis Jam Tangan Petualang Versi Baru, Tahan Air dan Suhu Dingin Ekstrem

50 hari lalu

Casio Pro Trek PRG-340SC (Dok. Casio)
Casio Rilis Jam Tangan Petualang Versi Baru, Tahan Air dan Suhu Dingin Ekstrem

Casio merilis jam tangan Pro Trek PRG-340S. Fiturnya cocok untuk dipakai untuk kegiatan di alam bebas, mulai dari trekking sampai menyelam.


Gunakan Chipset Exynos 1280, Berikut Bocoran Lengkap Samsung Galaxy Tab S6 Lite (2024)

51 hari lalu

Samsung Tab S6 Lite (Samsung)
Gunakan Chipset Exynos 1280, Berikut Bocoran Lengkap Samsung Galaxy Tab S6 Lite (2024)

Tablet Samsung Galaxy Tab S6 Lite (2024) akan menampilkan panel LCD berukuran 10,4 inci yang menawarkan resolusi 2000 x 1200 piksel.


Lenovo Beberkan Konsep Laptop Berlayar Transparan Pertama di Dunia

29 Februari 2024

Lenovo
Lenovo Beberkan Konsep Laptop Berlayar Transparan Pertama di Dunia

Lenovo mengembangkan konsep laptop berlayar tembus pandang. Tak lupa dipasangi fitur AI.