Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Game Silent Hill 2 Remake akan Diluncurkan di PS5 dan PC pada 8 Oktober 2024

image-gnews
Cuplikan Silent Hill 2, game horor psikologis yang dikembangkan ulang oleh Bloober Team Studio (Dok. Gamespot)
Cuplikan Silent Hill 2, game horor psikologis yang dikembangkan ulang oleh Bloober Team Studio (Dok. Gamespot)
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Konami mengumumkan tanggal rilis game Silent Hill 2 Remake di PlayStation State of Play. Silent Hill 2 Remake akan dirilis pada 8 Oktober 2024 untuk PlayStation 5 (PS5) dan PC.

Kabar diumumkan saat gelaran PlayStation State of Play pada Kamis, 30 Mei 2024. Berbeda dengan trailer sebelumnya yang berfokus pertarungan, trailer terbaru ini berfokus membuat suasana mencekam khas Silent Hill.

Trailer Baru Silent Hill 2 Remake

Dalam trailer terbaru yang ditampilkan, gambaran lebih dekat tentang gameplay dari Silent Hill 2 Remake. Cuplikan ini menunjukkan beberapa elemen yang sangat dikenali oleh para penggemar game original.

Dari suasana kelam yang dihiasi kabut tebal hingga kehadiran monster-monster menyeramkan seperti Abstract Daddy, cuplikan ini menampilkan nuansa horor yang khas dari Silent Hill. Dikutip dari IGN, game ini akan menggunakan sudut pandang kamera third-person over-the-shoulder, berbeda dengan game aslinya yang menggunakan sudut pandang semi-fix.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Cuplikan menampilkan protagonis, James Sunderland, yang tengah berjalan menyusuri lorong-lorong berkabut di kota Silent Hill. Sesekali terlihat monster-monster mengerikan yang menjadi ciri khas seri Silent Hill, seperti  Abstract Daddy. James berharap bisa bertemu istrinya sekali lagi di tempat mereka berbagi banyak kenangan.

Silent Hill 2 Remake pertama kali dikonfirmasi pada 2022 dan dikembangkan oleh Bloober Team, studio di balik game horor psikologis terkenal seperti Layers of Fear, Observer, Blair Witch, dan The Medium.

Dengan dukungan penuh dari Konami, Bloober Team berkomitmen untuk menghadirkan pengalaman yang tidak hanya merujuk cerita asli. Akan tetapi, juga adanya peningkatan visual dan teknologi yang signifikan. Dalam wawancara dengan Engadget, co-founder Bloober Team, Piotr Babieno menyatakan, studio ini telah mengubah pendekatan pembuatan game mereka untuk proyek ini.

Mereka berfokus mekanik permainan sebagai dasar dari teror di layar, menggunakan input pemain untuk efek ketakutan. Pendekatan ini untuk pengalaman horor yang mendalam dan imersif bagi para pemain.

Pilihan Editor: Role Playing Game atau RPG, Mengenali Genre Permainan Ini

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Film Street Fighter akan Dirilis Sony pada 2026

4 jam lalu

Street Fighter 6. playstation.com
Film Street Fighter akan Dirilis Sony pada 2026

Sony berencana merilis Street Fighter, film dari Legendary yang dikembangkan dan diproduksi bersama distributor game Jepang Capcom


Stellar Blade Mencapai Penjualan 1 Juta Copy, Game Bergenre Petualangan Aksi

23 jam lalu

Tampilan menu utama game eksklusif PlayStation, Stellar Blade. Tangkapan gambar dari PS5. TEMPO/Reza Maulana
Stellar Blade Mencapai Penjualan 1 Juta Copy, Game Bergenre Petualangan Aksi

Adapun rencana merilis Stellar Blade di PC akan mendorong penjualan game tersebut secara signifikan


Antstream Resmi Masuk App Store Apple, Layanan Cloud Berisi Segudang Game Retro

1 hari lalu

Ilustrasi Antstream, cloud game di App Store Apple (Dok. Antara)
Antstream Resmi Masuk App Store Apple, Layanan Cloud Berisi Segudang Game Retro

Toko aplikasi Apple sudah dibuka bagi cloud game. Antstream, penyedia game streaming, menjadi yang pertama masuk sejak 27 Juni 2024.


Punya Pendingin Canggih, Ponsel Tecno Pova 6 Bisa Dipakai Main Free Fire Hingga 12 Jam

1 hari lalu

Ilustrasi Ponsel Tecno Pova 6 (Dok. Antara)
Punya Pendingin Canggih, Ponsel Tecno Pova 6 Bisa Dipakai Main Free Fire Hingga 12 Jam

Tecno menonjolkan kemampuan fitur pendingan canggih pada seri Pova terbaru, Pova 6. Mencegah gejala overheat ponsel ketika dipakai terus menerus.


5 Game Bergenre Horor

1 hari lalu

Game Lethal Company. Youtube
5 Game Bergenre Horor

Game genre ini mengutamalan sensasi misteri dari alur yang menegangkan


Seri Game Borderlands, Apa Saja?

3 hari lalu

Game Tiny Tina's Wonderlands (2K & Gearbox Software)
Seri Game Borderlands, Apa Saja?

Seri Borderlands rangkaian game video first-person shooter yang seri pertamanya dikembangkan oleh Gearbox Software dan diterbitkan oleh 2K Games


Alasan Berakhirnya Proyek Life by You, Game Simulasi Hidup Serupa The Sims

4 hari lalu

Life by You, game rancangan Paradox Interactive (Dok. IGN)
Alasan Berakhirnya Proyek Life by You, Game Simulasi Hidup Serupa The Sims

Paradox Interactive akhirnya mengakhiri proyek game Life by You setelah beberapa kali menunda perilisannya. Game serupa Sims itu tak sesuai ekspektasi


Top 3 Tekno: Jalur PPDB 2024, Adopsi AI Game oleh Embracer Group, dan Ulasan Kratom

5 hari lalu

Orang tua calon peserta didik mendatangi posko pra-pendaftaran Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) tahun 2024 di SMAN 1, Jakarta, Rabu 5 Juni 2024. Petugas dari Suku Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Sudin Dukcapil) serta Sudin Pendidikan Wilayah Jakarta Pusat disiagakan untuk melayani orang tua calon peserta didik yang mengalami kendala terkait PPDB. Prapendaftaran PPDB Jakarta 2024 ditutup pada Rabu, 5 Juni 2024. TEMPO/Subekti.
Top 3 Tekno: Jalur PPDB 2024, Adopsi AI Game oleh Embracer Group, dan Ulasan Kratom

Ulasan mengenai fungsi jalur PPDB 2024 memuncaki Top 3 Tekno, Senin, 24 Juni 2024.


Takut Tertinggal dari Sony dan EA, Embracer Group Adopsi AI dalam Produksi Game

5 hari lalu

Logo Embracer Group (Dok. Antara)
Takut Tertinggal dari Sony dan EA, Embracer Group Adopsi AI dalam Produksi Game

Pengembang game asal Swedia, Embracer Group, akan memakai AI dalam produksi game. Menentang kontroversi agar tidak kalah dari pesaing.


Mengenali Game Black Myth: Wukong, Perjalanan Kera Sakti

8 hari lalu

Tampilan game Black Myth: Wukong (Dok. Game Rant)
Mengenali Game Black Myth: Wukong, Perjalanan Kera Sakti

lack Myth: Wukong dikembangkan oleh Game Science, studio di Shenzhen, Cina