Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Kerja Sama Apple dan OpenAI, ChatGPT Dikabarkan Bakal Tersemat di iOS 18

image-gnews
Sejumlah pengunjung memadati Apple Store saat iPhone 15 baru secara resmi mulai dijual di seluruh Cina di Apple Store di Shanghai, Cina 22 September 2023. REUTERS/Aly Song
Sejumlah pengunjung memadati Apple Store saat iPhone 15 baru secara resmi mulai dijual di seluruh Cina di Apple Store di Shanghai, Cina 22 September 2023. REUTERS/Aly Song
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Apple dikabarkan tengah menjalin kerja sama dengan OpenAI untuk menghadirkan teknologi kecerdasan buatan atau AI Generative model ChatGPT di perangkatnya. Bocoran lain juga menyinggung ihwal kemitraan yang bakal dibangun Apple bersama Google untuk pemanfaatan Gemini AI.

Rencana kerja sama dengan OpenAI dan Google dipicu upaya Apple untuk berekspansi ke ranah teknologi AI. Terlebih saat ini Apple sudah mulai mengerjakan proyek AI App Store di perangkatnya.

Dikutip dari Gizmochina, Rabu, 15 Mei 2024, rencana kerja sama Apple dengan OpenAI hampir sampai pada kata sepakat. Tool dari OpenAI sudah diwacanakan bakal disematkan ke pembaruan sistem iOS 18. Namun bocoran ini masih sebatas spekulasi dan Apple belum memberikan konfirmasi apapun.

Beberapa waktu terakhir Apple memang fokus pada pemrosesan AI di perangkatnya. Proyek ini telah diungkap oleh Tim Cook di Worldwide Developers Conference (WWDC) tahun lalu. Pengembangannya menyangkut pada fitur potensial penjelajah bertenaga AI di Safari dan Siri yang lebih cerdas.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Analis teknologi global menilai langkah Apple untuk pengembangan AI bukan sebuah rumor semata. Apple sebelumnya telah mengembangkan sistem AI yang diberi nama model Ajax untuk membantu pemrosesan di Siri. Tugasnya beragam, mulai dari meringkas teks dan mempermudah pengguna dalam mendapatkan informasi yang dibutuhkan.

Fokus Apple kini adalah mengembangkan teknologi AI untuk memperlancar kinerja di perangkatnya. Ini dinilai menjadi pembeda dan nilai khusus Apple dai antara pesaingnya.

Pilihan Editor: Dari Sektor Publik dan Jasa Keuangan, Serangan Siber Bergeser ke 3 Jenis Perusahaan Ini

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


5 Rekomendasi iPhone 5 Jutaan yang Bisa Jadi Referensi

4 jam lalu

Sekarang, sudah banyak orang yang menjual iPhone bekas. Sebelum membeli, sebaiknya cek IMEI iPhone apakah terdaftar atau tidak. Foto: Canva
5 Rekomendasi iPhone 5 Jutaan yang Bisa Jadi Referensi

Berikut ini deretan seri iPhone dengan harga mulai Rp5 jutaan dalam kondisi bekas yang masih layak dibeli. Ada iPhone SE 2 hingga iPhone 11.


Mengenal Butterfly, Platform Tempat Manusia dan AI Hidup Berdampingan

9 jam lalu

Ilustrasi kecerdasan buatan atau AI. Dok. Shutterstock
Mengenal Butterfly, Platform Tempat Manusia dan AI Hidup Berdampingan

Startup AI yang baru berusia enam bulan ini telah mendapatkan dana 4,8 juta Dolar AS dari investor teknologi Coatue, SV Angel, dan lainnya.


Indonesia Keduluan Malaysia, Gerai Apple Diresmikan di Kuala Lumpur Pekan Ini

1 hari lalu

CEO Apple, Tim Cook (kiri) tiba di Apple Developer Academy di Green Office Park, BSD, Kabupaten Tangerang, Banten, Rabu 17 April 2024. Kunjungan tersebut dalam rangka rencana Apple membuat pengembangan (offset) tingkat komponen dalam negeri atau TKDN untuk produk-produk buatan Apple. ANTARA FOTO/Muhammad Iqbal
Indonesia Keduluan Malaysia, Gerai Apple Diresmikan di Kuala Lumpur Pekan Ini

Malaysia lebih dulu punya gerai resmi Apple. Bagaimana peluang pendirian Apple Store untuk Indonesia?


Salah Seorang Pendiri OpenAI Hengkang dan Membangun Startup Baru

1 hari lalu

Ilustrasi OpenAI. REUTERS/Dado Ruvic
Salah Seorang Pendiri OpenAI Hengkang dan Membangun Startup Baru

Sutskever keluar dari OpenAI dengan alasan ingin punya siklus produk yang memprioritaskan keselamatan dan tanpa gangguan.


5 Cara Lapor Judi Online dengan Mudah, Bisa Lewat Google

2 hari lalu

Cara Lapor Judi Online. Foto: Canva
5 Cara Lapor Judi Online dengan Mudah, Bisa Lewat Google

Berikut ini langkah-langkah mengadukan konten, situs, atau aplikasi terkait judi online ke Kementerian Kominfo, Polri, hingga Google.


Apple Memperkenalkan Game Mode di iOS 18, Mengenali Fitur Ini

3 hari lalu

Ilustrasi Apple. Kredit: Reuters
Apple Memperkenalkan Game Mode di iOS 18, Mengenali Fitur Ini

Apple mengumumkan pembaruan dengan peluncuran iOS 18 fitur game mode


Game Resident Evil 7 dan Resident Evil 2 Remake akan Ada di iPhone, iPad, dan Mac

3 hari lalu

Game 'Resident Evil 7: Biohazard'. (playstation.com)
Game Resident Evil 7 dan Resident Evil 2 Remake akan Ada di iPhone, iPad, dan Mac

Dua game dari seri Resident Evil, yaitu Resident Evil 7 Biohazard dan Resident Evil 2 Remake, akan ada di perangkat Apple


Segera Datang Ramaikan Pasar Tablet Mid-Range: Xpad dari Infinix

4 hari lalu

Segera Datang Ramaikan Pasar Tablet Mid-Range: Xpad dari Infinix

Berdasarkan hasil riset oleh Canalys yang dirilis awal Mei lalu, pasar tablet tumbuh mengesankan pada kuartal pertama 2024.


Apple Terinspirasi Samsung? Ini 10 Fitur Baru di iOS 18 Mirip One UI 6.1

4 hari lalu

iOS 18 (Phone Arena)
Apple Terinspirasi Samsung? Ini 10 Fitur Baru di iOS 18 Mirip One UI 6.1

Sejumlah fitur baru di iOS 18 yang diperkenalkan Apple dalam WWDC 2024 lalu ternyata mirip dengan fitur yang ada One UI.


Apple Ikut-ikutan Bikin AI di iOS 18, Apa Istimewanya?

7 hari lalu

Ilustrasi ponsel lipat Apple. Foto : Gsmarena
Apple Ikut-ikutan Bikin AI di iOS 18, Apa Istimewanya?

Apple resmi memperkenalkan UI terbaru mereka, iOS 18, fitur termutakhir berbasis kecerdasan buatan AI. Apa istimewanya?